
Bola.net - Gareth Bale rupanya menganggap Cristiano Ronaldo sebagai rekan setim sekaligus mentor yang paling baik untuk dirinya.
Pemain asal Wales itu ditransfer dengan nilai termahal di musim panas lalu oleh Real Madrid. Kini, ia ingin berusaha sekeras mungkin untuk meningkatkan kemampuan individu dengan belajar dari Ronaldo.
"Saya mempelajari sedikit dari segala hal tentang dirinya. Cara ia bermain dan membuat dirinya berada di posisi tertentu, ini adalah kesempatan untuk belajar dari salah satu pemain terbaik di dunia. Saya harap hal ini akan meningkatkan kemampuan saya sebagai pemain," tutur Bale pada Daily Mail.
"Saya tidak berpikir ada sesuatu yang spesifik, ini lebih pada permainan saya secara keseluruhan, dalam hal memposisikan diri. Saya perlu lebih banyak berada di posisi di mana saya bisa mencetak gol. Setiap tahun saya berusaha keras untuk terus berkembang dan saya terus bekerja keras untuk menjadi lebih baik," pungkasnya.
Bale tengah bersiap menjalani Final Liga Champions melawan Atletico Madrid pada 24 Mei. [initial]
(tdm/rer)
Pemain asal Wales itu ditransfer dengan nilai termahal di musim panas lalu oleh Real Madrid. Kini, ia ingin berusaha sekeras mungkin untuk meningkatkan kemampuan individu dengan belajar dari Ronaldo.
"Saya mempelajari sedikit dari segala hal tentang dirinya. Cara ia bermain dan membuat dirinya berada di posisi tertentu, ini adalah kesempatan untuk belajar dari salah satu pemain terbaik di dunia. Saya harap hal ini akan meningkatkan kemampuan saya sebagai pemain," tutur Bale pada Daily Mail.
"Saya tidak berpikir ada sesuatu yang spesifik, ini lebih pada permainan saya secara keseluruhan, dalam hal memposisikan diri. Saya perlu lebih banyak berada di posisi di mana saya bisa mencetak gol. Setiap tahun saya berusaha keras untuk terus berkembang dan saya terus bekerja keras untuk menjadi lebih baik," pungkasnya.
Bale tengah bersiap menjalani Final Liga Champions melawan Atletico Madrid pada 24 Mei. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 19 Mei 2014 20:56
-
Liga Italia 19 Mei 2014 19:57
-
Liga Spanyol 19 Mei 2014 16:05
-
Liga Champions 19 Mei 2014 15:30
-
Liga Spanyol 19 Mei 2014 15:15
LATEST UPDATE
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 23:39
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:16
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:02
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:34
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:19
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...