
Bola.net - Gareth Bale mendapatkan bantuan kecil ketika baru pertama datang ke Real Madrid. Ada satu pemain Skotlandia yang sudah menjadi bagian tim muda Madrid yang sudah tak sabar untuk membantunya.
Jack Harper, pemuda Skotlandia yang kini menghuni skuat muda Madrid itu mengaku sempat memberikan sambutan kepada Bale. Ia siap memberikan bantuan kepada Bale, terutama saat beradaptasi.
Harper juga berharap bisa menyusul Bale ke skuat utama Madrid dalam waktu dekat. Pemain yang berposisi sebagai penyerang itu mengaku terinspirasi oleh kehebatan Bale dan Cristiano Ronaldo.
"Saya terinspirasi dan ingin menyusul Bale dalam satu atau dua tahun ke depan. Tak ada yang lebih baik dari menemui Bale dan Ronaldo. Ketika Bale bergabung dengan Madrid, saya mendatanginya dan mengatakan saya siap membantunya," terang Harper kepada The Daily Mail.
Harper menerima banyak sorotan dari media Britania Raya lantaran ia bisa cukup sukses menjalani karier di luar negeri. [initial]
(tdm/hsw)
Jack Harper, pemuda Skotlandia yang kini menghuni skuat muda Madrid itu mengaku sempat memberikan sambutan kepada Bale. Ia siap memberikan bantuan kepada Bale, terutama saat beradaptasi.
Harper juga berharap bisa menyusul Bale ke skuat utama Madrid dalam waktu dekat. Pemain yang berposisi sebagai penyerang itu mengaku terinspirasi oleh kehebatan Bale dan Cristiano Ronaldo.
"Saya terinspirasi dan ingin menyusul Bale dalam satu atau dua tahun ke depan. Tak ada yang lebih baik dari menemui Bale dan Ronaldo. Ketika Bale bergabung dengan Madrid, saya mendatanginya dan mengatakan saya siap membantunya," terang Harper kepada The Daily Mail.
Harper menerima banyak sorotan dari media Britania Raya lantaran ia bisa cukup sukses menjalani karier di luar negeri. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 7 Oktober 2014 22:09
-
Liga Spanyol 7 Oktober 2014 20:36
-
Liga Inggris 7 Oktober 2014 19:07
-
Liga Inggris 7 Oktober 2014 15:33
-
Editorial 7 Oktober 2014 14:58
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:48
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:14
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:45
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 13:14
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...