
Bola.net - - Bek Atletico Madrid, Stefan Savic tak mau ambil pusing dengan kritik karena timnya dianggap bermain pragmatis. Menurutnya, kemenangan merupakan hasil yang lebih penting bagi Atletico.
Atletico menang dengan skor 1-0 melawan Real Betis. Gol kemenangan tim asuhan Diego Simeone pada laga ini dicetak oleh Nico Gaitan pada menit ke-8. Ini merupakan kemenangan ketiga beruntun Atletico di pentas La Liga.
"Menang adalah yang paling penting, bermain indah pasti akan datang setelah itu. Kami solid di belakang dan setelah mencetak gol pada menit awal, kami tahu cara mempertahankannya," kata Savic.
Sementara itu, terkait performa individunya, Savic mengaku cukup puas dan merasa memiliki rasa percaya diri yang tinggi. Pemain asal Montenegro ini berupaya untuk selalu memberikan aksi terbaiknya dipercaya tampil.
"Saya bermain dengan lebih percaya diri, tapi saya tidak merasa seperti itu. Saya hanya berpikir bagaimana cara memberikan semua yang saya punya setiap kali saya tampil," tandas Savic.
Baca Ini Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 15 Januari 2017 21:13
-
Open Play 15 Januari 2017 06:32
-
Galeri 15 Januari 2017 05:59
-
Galeri 15 Januari 2017 05:27
-
Liga Spanyol 15 Januari 2017 03:07
Usai Bantai Las Palmas, Enrique Lempar Pujian Pada Aleix Vidal
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...