
Tim besutan Diego Simeone ini memang beberapa waktu ini dikabarkan tengah mencari kiper baru. Mereka ingin mencari calon pengganti Miguel Angel Moya yang ingin hengkang pada musim panas ini, sehingga pilihan mereka jatuh pada kiper Timnas U-23 Argentina, Axel Werner.
Minat Los Rojiblancos terhadap Werner ini dibenarkan oleh klub Werner, Atletico de Rafaela yang sudah memberikan uicapan perpisahan dengan sang pemain.
Informamos que @AxelWerner1 formará parte del plantel del @Atleti. ¡Éxitos en esta nueva etapa! pic.twitter.com/lSWw1iJD6P
— Atlético de Rafaela (@OficialAMSyD) July 26, 2016
"Axel Werner dikabarkan akan segera menjadi bagian dari Atletico. Semoga kamu sukses di fase baru kehidupanmu"
Werner sendiri disebut-sebut sebagai salah satu kiper muda potensial yang dimiliki Argentina saat ini. Ia masuk ke dalam skuat Timnas Argentina yang akan bermain di Olimpiade Rio De Jeneiro beberapa hari mendatang.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 27 Juli 2016 22:44
Aubameyang: Saya Tak Katakan Real Madrid Tujuan Satu-satunya
-
Liga Spanyol 27 Juli 2016 22:10
-
Liga Spanyol 27 Juli 2016 22:07
-
Liga Spanyol 27 Juli 2016 19:44
-
Liga Spanyol 27 Juli 2016 15:18
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 22:55
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 22:01
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 21:52
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 21:44
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 20:57
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...