
Bola.net - - Marco Asensio merasa bangga dengan kiprahnya di Real Madrid musim ini. Dua musim terakhir, Asensio menjelma menjadi salah satu kekuatan di lini serang Real Madrid. Pemain muda ini pun kerap kali menjadi penentu kemenangan saat Madrid tertekan.
Dikutip dari tribalfootball, Asensio merasa dia sudah menunjukkan penampilan yang cukup baik kendati Los Blancos terseok-seok di liga domestik musim ini.
"Saya selalu berusaha mencoba dengan apapun yang saya miliki," kata Asensio.
"Bisa bergabung dengan salah satu klub terbesar di dunia yang memiliki jutaan fans dan begitu banyak tekanan di sini."
"Debut saya di laga final. Saya tidak gerogi saat itu, saya berhasil mencetak gol dan memenangkan gelar pertama saya," sambung dia.
"Di semua debut yang pernah saya jalani saya selalu berhasil mencetak gol dan saya datang ke Real Madrid untuk menetap dan mencetak banyak gol lagi," pungkasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 28 Februari 2018 21:07
-
Liga Spanyol 28 Februari 2018 19:33
-
Liga Champions 28 Februari 2018 19:08
-
Liga Spanyol 28 Februari 2018 18:35
-
Liga Spanyol 28 Februari 2018 18:02
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 03:16
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 02:07
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 01:44
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 24 Maret 2025 01:15
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 00:49
MOST VIEWED
- Performa Antony di Real Betis Ungguli Vinicius Junior dan Lamine Yamal, MU Bikin Kesalahan Besar?
- Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
- Koeman dan Warisannya di Barcelona: Lahirnya Generasi Emas Baru
- Ansu Fati Siap Tinggalkan Barcelona Secara Permanen: Usia Baru 22 Tahun, Kok Sulit Temukan Klub?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...