
"Lewandowski adalah pemain yang diincar beberapa klub, bukan hanya saya. Bahkan ketika di Chelsea, saya sudah memantaunya. Ketika saya masih di Madrid, saya ingin mendatangkannya," ungkap Ancelotti seperti dikutip defensacentral.com.
Ancelotti mengungkapkan bahwa kesempatan mendapatkan Lewandowski ketika ia masih di Borussia Dortmund masih terbuka. Tapi setelah pindah ke Bayern Munich, Ancelotti menyadari kesempatan itu telah tertutup.
Setelah bersinar dengan Dortmund, Lewandowski gabung dengan Munchen pada tahun 2014 dengan bebas transfer. Musim ini penyerang 27 tahun tersebut telah mencetak 13 gol dari sembilan penampilan di Bundesliga.
Oleh karena itu, Ancelotti pun menyebut Lewandowski pantas menjadi pesaing Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi untuk mendapatkan penghargaan Golden Boot. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 26 Oktober 2015 20:19
-
Liga Inggris 26 Oktober 2015 18:25
-
Liga Inggris 26 Oktober 2015 16:00
-
Editorial 26 Oktober 2015 15:24
-
Liga Inggris 26 Oktober 2015 13:38
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 07:30
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 07:15
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 07:02
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 07:00
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 06:45
-
Bola Indonesia 23 Maret 2025 06:32
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...