
Bola.net - Carlo Ancelotti mengaku tak risau dengan kondisi Real Madrid, meski statistik menunjukkan bahwa Los Blancos mengalami penurunan semenjak kalah 1-2 dari Valencia.
Hasil pertandingan di Mestalla tersebut sekaligus menghentikan rekor kemenangan beruntun Madrid di angka 22. Tentu itu bukan modal yang bagus jelang bentrok melawan Atletico Madrid di Copa del Rey tengah pekan ini.
"Saya pikir kami tak punya masalah dengan intensitas. Kami selalu berusaha untuk bermain lebih intens dari lawan. Tidak ada masalah tentang itu, kami hanya tak mampu mencetak cukup banyak gol," tutur Ancelotti pada ISF.
"Statistik....ada pihak yang mengatakan suatu hal, namun pihak lain mengatakan hal yang berbeda. Kami mungkin tak menguasai zona lapangan lebih banyak (di pertandingan melawan Valencia), namun jika anda mengontrol penguasaan bola, anda tidak harus banyak berlari. Statistik tidak penting, jika anda bicara tentang kondisi fisik. Saya tidak peduli itu. Saya hanya peduli pada hasil akhir," pungkasnya. [initial]
(isf/rer)
Hasil pertandingan di Mestalla tersebut sekaligus menghentikan rekor kemenangan beruntun Madrid di angka 22. Tentu itu bukan modal yang bagus jelang bentrok melawan Atletico Madrid di Copa del Rey tengah pekan ini.
"Saya pikir kami tak punya masalah dengan intensitas. Kami selalu berusaha untuk bermain lebih intens dari lawan. Tidak ada masalah tentang itu, kami hanya tak mampu mencetak cukup banyak gol," tutur Ancelotti pada ISF.
"Statistik....ada pihak yang mengatakan suatu hal, namun pihak lain mengatakan hal yang berbeda. Kami mungkin tak menguasai zona lapangan lebih banyak (di pertandingan melawan Valencia), namun jika anda mengontrol penguasaan bola, anda tidak harus banyak berlari. Statistik tidak penting, jika anda bicara tentang kondisi fisik. Saya tidak peduli itu. Saya hanya peduli pada hasil akhir," pungkasnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 6 Januari 2015 23:41
Ancelotti Dukung Keputusan Enrique Cadangkan Messi dan Neymar
-
Liga Spanyol 6 Januari 2015 23:22
-
Liga Spanyol 6 Januari 2015 23:06
-
Liga Spanyol 6 Januari 2015 22:52
-
Liga Spanyol 6 Januari 2015 22:34
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...