
Bola.net - Pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti memberikan opininya terkait kinerja sang asisten, Zinedine Zidane. Menurut Ancelotti, legenda Timnas Prancis ini merupakan sosok yang sangat lihai dalam berkomunikasi dengan para pemain.
Pria asal Italia ini menyebut bahwa di ruang ganti, Zidane lebih aktif berbicara kepada pemain. Eks pemain termahal sejagad ini dinilai memiliki wibawa dan metode pendekatan yang bagus kepada penggawa El Real.
"Zizou kerap berbicara secara individu kepada para pemain, saya sendiri tak terlalu banyak berkomunikasi. Misalnya saja kepada pemain yang jarang bermain, saya pikir berbicara terlalu banyak malah akan membuat pemain malah tidak respek," ungkap Ancelotti seperti dilansir Diario AS.
"Ia melakukannya dengan baik. Saat ia berbicara, Zizou menjadi sosok yang sangat istimewa. Ia dihormati dan punya kharisma. Dengan kemampuannya tersebut, saya pikir ia bisa menjadi pelatih hebat."[initial]
(as/mri)
Pria asal Italia ini menyebut bahwa di ruang ganti, Zidane lebih aktif berbicara kepada pemain. Eks pemain termahal sejagad ini dinilai memiliki wibawa dan metode pendekatan yang bagus kepada penggawa El Real.
"Zizou kerap berbicara secara individu kepada para pemain, saya sendiri tak terlalu banyak berkomunikasi. Misalnya saja kepada pemain yang jarang bermain, saya pikir berbicara terlalu banyak malah akan membuat pemain malah tidak respek," ungkap Ancelotti seperti dilansir Diario AS.
"Ia melakukannya dengan baik. Saat ia berbicara, Zizou menjadi sosok yang sangat istimewa. Ia dihormati dan punya kharisma. Dengan kemampuannya tersebut, saya pikir ia bisa menjadi pelatih hebat."[initial]
Baca Juga
- Tanpa CR7 di El Clasico, Ancelotti Sibuk Cari Solusi
- Pepe Tak Kaget Barca Dipecundangi Granada
- Inilah Rayuan Cazorla Untuk Bujuk Casillas Gabung Arsenal
- Casemiro: Tak Biasa Dicadangkan, Ronaldo Galau
- Sevilla Sibuk Tepis Minat Madrid Pada Rakitic
- Casillas Berharap Atletico dan Barca Segera Tergelincir
- Bale Tak Tahu Fans Madrid Cemooh Ronaldo
- Badai Cedera, Xabi Salahkan Jadwal Kompetisi
- Hart: Ronaldo Mampu Hadirkan Inspirasi
- 'Madrid Harus Lupakan Gelar Juara Jika Kehilangan Poin Lagi'
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 14 April 2014 23:07
Presiden Real Madrid: Kami Harus Habis-habisan Demi Tiga Gelar
-
Liga Spanyol 14 April 2014 21:52
-
Liga Spanyol 14 April 2014 21:36
-
Liga Spanyol 14 April 2014 21:29
-
Liga Spanyol 14 April 2014 20:13
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...