
Suarez membuat dua gol yang menentukan kemenangan Barca 2-1 atas Atletico Madrid di leg pertama perempat final Liga Champions. Namun hal tersebut dinilai Ancelotti tak membuat peran Messi jadi kurang penting di klub.
"Barcelona memiliki tiga pemain yang amat penting, tiga pemain mereka di lini depan," tutur Ancelotti pada Goal International.
"Kadang anda harus memikirkan cara menghadapi Messi, dan di kesempatan lain, Suarez atau Neymar. Sulit untuk mengatakan siapa yang memainkan peran paling penting, namun saya kira untuk Barcelona, Messi masih pemain nomor satu mereka."
"Messi berbagi sebutan pemain terbaik dunia dengan Cristiano Ronaldo. Keduanya memiliki kualitas, namun keduanya memainkan peran penting di timnya masing-masing." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 12 April 2016 22:21
-
Liga Inggris 12 April 2016 20:16
-
Liga Champions 12 April 2016 20:07
-
Piala Eropa 12 April 2016 14:55
Euro 1980: Lahirnya Si Malaikat Pirang Jerman, Bernd Schuster
-
Liga Inggris 12 April 2016 11:20
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:30
-
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025 13:16
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:15
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:01
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 12:57
-
Otomotif 21 Maret 2025 12:56
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...