
Bola.net - Carlo Ancelotti menekankan bahwa Real Madrid tidak sedang dilanda kelelahan dan mengatakan bahwa ia tidak diminta untuk melakukan rotasi.
Sang juara Eropa tersingkir dari babak 16 besar Copa del Rey oleh Atletico Madrid tengah pekan ini, usai kalah 2-4 secara agregat, yang membuat tim kini hanya berjuang di dua kompetisi di sisa musim 2014/15.
"Tidak perlu melakukan rotasi untuk saat ini, saya pikir tim tengah fit. Masalah yang kami alami tidak ada hubungannya dengan kelelahan dan terkait cedera kami hanya punya masalah dengan Pepe, yang mendapat cedera di duel melawan Atletico, dan Modric. Sisanya baik-baik saja," tutur Ancelotti pada reporter.
"Tim tengah ada dalam kondisi fisik yang baik. Ada beberapa pemain yang mungkin harus meningkatkan penampilan. Meski Cristiano Ronaldo dan Toni Kroos sudah bermain lebih banyak dari yang lain, karena mereka sosok yang penting, mereka ada dalam kondisi fisik yang baik," pungkasnya. [initial]
(gl/rer)
Sang juara Eropa tersingkir dari babak 16 besar Copa del Rey oleh Atletico Madrid tengah pekan ini, usai kalah 2-4 secara agregat, yang membuat tim kini hanya berjuang di dua kompetisi di sisa musim 2014/15.
"Tidak perlu melakukan rotasi untuk saat ini, saya pikir tim tengah fit. Masalah yang kami alami tidak ada hubungannya dengan kelelahan dan terkait cedera kami hanya punya masalah dengan Pepe, yang mendapat cedera di duel melawan Atletico, dan Modric. Sisanya baik-baik saja," tutur Ancelotti pada reporter.
"Tim tengah ada dalam kondisi fisik yang baik. Ada beberapa pemain yang mungkin harus meningkatkan penampilan. Meski Cristiano Ronaldo dan Toni Kroos sudah bermain lebih banyak dari yang lain, karena mereka sosok yang penting, mereka ada dalam kondisi fisik yang baik," pungkasnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 16 Januari 2015 22:18
-
Liga Spanyol 16 Januari 2015 21:04
-
Liga Eropa Lain 16 Januari 2015 18:18
-
Liga Inggris 16 Januari 2015 16:47
Mourinho: Ronaldo Terbaik, Tak Akan Ada Lagi Yang Seperti Dia
-
Liga Spanyol 16 Januari 2015 16:02
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...