
Bola.net - Pelatih Real Madrid Carlo Ancelotti mengakui bahwa laga melawan Atletico Madrid dalam ajang Copa del Rey tidak akan berjalan mudah. Meskipun begitu, Ancelotti tetap mengincar kemenangan atas rival sekotanya itu.
Los Blancos sudah bertemu tiga kali dengan pasukan Diego Simeone di semua ajang kompetisi musim ini. Dari tiga pertemuan tersebut Madrid menyerah dua kali dan satu kali berakhir imbang.
Cristiano Ronaldo dkk memang berpeluang besar untuk membalaskan dendamnya kala melawat ke Vincente Calderon. Meskipun begitu, Ancelotti mengingatkan anak buahnya tidak gegabah saat menghadapi Atletico.
"Kami tahu mereka dengan sangat baik. Kami sudah bermain melawan mereka berkali-kali dan di musim ini sering," ungkap Ancelotti kepada AS.
"Mereka adalah tim yang tangguh karena selalu menyulitkan kami dan mereka terorganisir dengan baik. Kami selalu berusaha yang terbaik untuk menang. Mereka adalah salah satu tim terbaik di Eropa."[initial]
(as/ada)
Los Blancos sudah bertemu tiga kali dengan pasukan Diego Simeone di semua ajang kompetisi musim ini. Dari tiga pertemuan tersebut Madrid menyerah dua kali dan satu kali berakhir imbang.
Cristiano Ronaldo dkk memang berpeluang besar untuk membalaskan dendamnya kala melawat ke Vincente Calderon. Meskipun begitu, Ancelotti mengingatkan anak buahnya tidak gegabah saat menghadapi Atletico.
"Kami tahu mereka dengan sangat baik. Kami sudah bermain melawan mereka berkali-kali dan di musim ini sering," ungkap Ancelotti kepada AS.
"Mereka adalah tim yang tangguh karena selalu menyulitkan kami dan mereka terorganisir dengan baik. Kami selalu berusaha yang terbaik untuk menang. Mereka adalah salah satu tim terbaik di Eropa."[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 6 Januari 2015 23:41
Ancelotti Dukung Keputusan Enrique Cadangkan Messi dan Neymar
-
Liga Spanyol 6 Januari 2015 23:22
-
Liga Spanyol 6 Januari 2015 23:06
-
Liga Spanyol 6 Januari 2015 22:52
-
Liga Spanyol 6 Januari 2015 22:34
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...