
Bola.net - Carlo Ancelotti belum lama ini membuka rahasia suksesnya di Real Madrid, dan juga tim-tim besar lain yang pernah ia tangani seperti PSG, AC Milan, dan Chelsea.
Pelatih Italia itu kerap mampu mengendalikan ruang ganti tim asuhannya, yang dihuni oleh banyak pemain bintang dan mempersembahkan gelar juara bagi klub yang ia pimpin.
"Anda harus tahu bagaimana rasanya menjadi pemain untuk bisa menangani mereka. Itulah hal yang paling penting. Saya adalah orang yang tenang dan bisa diajak bicara, namun kadang saya juga bisa emosional," tutur Ancelotti pada Bild.
"Saya sudah pernah melempar botol di ruang ganti atau menendang tembok. Ketika anda sudah menjalani semuanya dengan sepenuh hati, reaksi seperti ini tidak bisa dikendalikan," pungkasnya. [initial]
(bild/rer)
Pelatih Italia itu kerap mampu mengendalikan ruang ganti tim asuhannya, yang dihuni oleh banyak pemain bintang dan mempersembahkan gelar juara bagi klub yang ia pimpin.
"Anda harus tahu bagaimana rasanya menjadi pemain untuk bisa menangani mereka. Itulah hal yang paling penting. Saya adalah orang yang tenang dan bisa diajak bicara, namun kadang saya juga bisa emosional," tutur Ancelotti pada Bild.
"Saya sudah pernah melempar botol di ruang ganti atau menendang tembok. Ketika anda sudah menjalani semuanya dengan sepenuh hati, reaksi seperti ini tidak bisa dikendalikan," pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 10 Februari 2015 22:58
-
Liga Spanyol 10 Februari 2015 22:30
-
Liga Spanyol 10 Februari 2015 22:01
-
Liga Spanyol 10 Februari 2015 18:20
-
Bolatainment 10 Februari 2015 16:04
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...