
Bola.net - Carlo Ancelotti memberikan pembelaan kepada Gareth Bale yang kerap dianggap tampil egois musim ini. Bale dianggap terlalu bernafsu untuk mencetak gol sendiri dan tidak memberikan umpan kepada rekannya yang berada dalam posisi yang lebih baik.
Ancelotti mengaku tidak khawatir dengan tren yang ditunjukkan Bale itu. Ancelotti menilai Bale hanya mencoba melakukan yang terbaik untuk bisa membantu tim.
"Bale hanya melakukan yang terbaik dengan upaya maksimal untuk membantu tim. Dia tampil sangat bagus tahun lalu. Dia mencetak gol di tiga pertandingan final. Dia menjalani musim yang fantastis. Kami santai menghadapi situasi Bale, dia sudah tampil bagus," cetus Ancelotti kepada AS.
Ancelotti juga menegaskan bahwa Bale tidak terpengaruh dengan ejekan fans Real Madrid. Karena dianggap egois itu, Bale sempat mendapatkan kritikan dari publik Santiago Bernabeu.
"Saya rasa dia malah tidak mendengar siulan dari fans itu, saya juga tidak. Saya rasa dia tidak khawatir, dia selalu bermain bagus dan berada dalam kondisi maksimal. Saya berharap dia terus tampil seperti itu." [initial]
(as/hsw)
Ancelotti mengaku tidak khawatir dengan tren yang ditunjukkan Bale itu. Ancelotti menilai Bale hanya mencoba melakukan yang terbaik untuk bisa membantu tim.
"Bale hanya melakukan yang terbaik dengan upaya maksimal untuk membantu tim. Dia tampil sangat bagus tahun lalu. Dia mencetak gol di tiga pertandingan final. Dia menjalani musim yang fantastis. Kami santai menghadapi situasi Bale, dia sudah tampil bagus," cetus Ancelotti kepada AS.
Ancelotti juga menegaskan bahwa Bale tidak terpengaruh dengan ejekan fans Real Madrid. Karena dianggap egois itu, Bale sempat mendapatkan kritikan dari publik Santiago Bernabeu.
"Saya rasa dia malah tidak mendengar siulan dari fans itu, saya juga tidak. Saya rasa dia tidak khawatir, dia selalu bermain bagus dan berada dalam kondisi maksimal. Saya berharap dia terus tampil seperti itu." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 2 Februari 2015 22:39
-
Liga Spanyol 2 Februari 2015 16:07
-
Liga Spanyol 2 Februari 2015 15:51
-
Liga Spanyol 2 Februari 2015 15:41
-
Asia 2 Februari 2015 15:35
Gelandang Keturunan Indonesia Ini Cocok Perkuat Madrid atau Barca
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...