
Bola.net - Fullback Barcelona, Jordi Alba mengungkapkan harapan agar pihak klub mempertahankan gelandang veteran Xavi musim depan. Saat ini memang rumor kepindahan pemain berusia 34 tahun tersebut tengah santer diberitakan oleh media Spanyol.
"Xavi adalah pemain yang sangat penting, dia mendapatkan respek dari suporter, Luis Enrique, dan juga seluruh jagad sepakbola," kata Alba seperti dilansir ISF.
"Saya pikir Enrique tetap melihat dia sebagai pemain yang penting."
MLS atau Liga Qatar disebut akan menjadi destinasi selanjutnya bagi Xavi musim depan. Rumor ini semakin kencang berhembus setelah Direktur Olahraga Andoni Zubizarreta dan Pelatih baru Luis Enrique tak memberikan bantahan tegas terkait rumor transfer tersebut.
Selama 16 tahun bermain untuk tim utama Barca, Xavi total telah bermain dalam 723 laga dan mencetak 83 gol di segala kompetisi.[initial]
(isf/mri)
"Xavi adalah pemain yang sangat penting, dia mendapatkan respek dari suporter, Luis Enrique, dan juga seluruh jagad sepakbola," kata Alba seperti dilansir ISF.
"Saya pikir Enrique tetap melihat dia sebagai pemain yang penting."
MLS atau Liga Qatar disebut akan menjadi destinasi selanjutnya bagi Xavi musim depan. Rumor ini semakin kencang berhembus setelah Direktur Olahraga Andoni Zubizarreta dan Pelatih baru Luis Enrique tak memberikan bantahan tegas terkait rumor transfer tersebut.
Selama 16 tahun bermain untuk tim utama Barca, Xavi total telah bermain dalam 723 laga dan mencetak 83 gol di segala kompetisi.[initial]
Baca Juga
- Zubi: Hasil Buruk Barca Tanggung Jawab Saya
- Messi Dikritik, Mascherano Membela
- Benatia Isyaratkan Pindah ke Barca, Bayern, Atau City
- Mascherano Bantah Ingin Pindah Klub Demi Posisi Gelandang
- Enrique: Melatih Barca Tak Pernah Jadi Tujuan Saya
- Ter Stegen: Yang Tak Tahu Sepakbola Saja Kagum Dengan Barca
- Suarez Beri Pendapat Soal Gaya Main Barca
- Alves Pesimis Barca Bisa Cetak Xavi-Iniesta Baru
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 23 Mei 2014 21:26
-
Liga Spanyol 23 Mei 2014 19:53
-
Liga Spanyol 23 Mei 2014 18:48
-
Liga Spanyol 23 Mei 2014 16:17
-
Piala Dunia 23 Mei 2014 16:03
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...