
Bola.net - - Jorge Mendes mengklaim bahwa Cristiano Ronaldo mendapat tawaran senilai 300 juta euro untuk meninggalkan Real Madrid dan bermain di Tiongkok, namun akhirnya ditolak oleh sang bintang.
Liga Super Tiongkok belum lama ini kembali mengeluarkan dana besar di bursa transfer, usai sukses mendatangkan Oscar dan Carlos Tevez.
Mantan pemain Chelsea bergabung dengan Shanghai SIPG, sementara pemain Argentina dikontrak dua tahun untuk bermain di Shanghai Shenhua.
Tevez sendiri kini menjadi pemain dengan bayaran termahal dunia usai bergabung dengan tim asuhan Gustavo Poyet tersebut, namun andai tidak menolak, Mendes yakin titel tersebut akan jadi milik Ronaldo.
"Sebuah tawaran senilai 300 juta euro untuk Real Madrid dan lebih dari 100 juta euro per tahun dibuat untuk sang pemain dari Tiongkok," tutur Mendes di Sky Sports.
"Namun uang bukan segalanya, klub Spanyol adalah hidupnya."
Ronaldo sendiri baru saja memperpanjang kontrak di Madrid di November silam, di mana ia memberikan komitmen pada sang juara Eropa hingga 2021 mendatang.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 29 Desember 2016 22:26
-
Liga Spanyol 29 Desember 2016 21:47
-
Liga Spanyol 29 Desember 2016 15:40
-
Liga Spanyol 29 Desember 2016 15:30
-
Liga Spanyol 29 Desember 2016 15:20
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 09:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:58
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...