
- Eric Abidal mengkritik bintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo, yang memberikan kritik pedas usai timnya menelan kekalahan 0-1 dari Atletico Madrid pekan lalu.
(bein/rer)
Pemain Portugal mengecam para bintang Madrid dan mempertanyakan kualitas mereka usai menelan kekalahan yang membuat peluang tim untuk merebut gelar juara La Liga musim ini kian menipis - mengingat mereka kini tertinggal 12 poin dari Barcelona.
"Kadang Anda tidak bisa mengatakan begitu saja apa yang anda pikirkan pada media usai pertandingan berakhir," tutur Abidal pada beIN Sports.
Ronaldo sendiri akhirnya mengklarifikasi pernyataannya tersebut dan menyebutkan bahwa ia merujuk pada level kebugaran tim, bukan kemampuan individu masing-masing pemain.
Madrid sendiri tengah bersiap bermain melawan Levante di duel lanjutan La Liga yang akan berlangsung tengah pekan ini. [initial]
(bein/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 29 Februari 2016 21:06
-
Liga Spanyol 29 Februari 2016 20:50
-
Liga Spanyol 29 Februari 2016 18:54
-
Liga Spanyol 29 Februari 2016 16:04
-
Liga Spanyol 29 Februari 2016 15:02
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 20:59
-
Bulu Tangkis 23 Maret 2025 20:29
-
Bulu Tangkis 23 Maret 2025 20:16
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 19:58
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 19:43
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 19:33
MOST VIEWED
- Performa Antony di Real Betis Ungguli Vinicius Junior dan Lamine Yamal, MU Bikin Kesalahan Besar?
- Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
- Koeman dan Warisannya di Barcelona: Lahirnya Generasi Emas Baru
- Ansu Fati Siap Tinggalkan Barcelona Secara Permanen: Usia Baru 22 Tahun, Kok Sulit Temukan Klub?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...