
Stefan Daniel Radu
- Nama Lengkap Stefan Daniel Radu
- Tempat Lahir Bucharest, Romania
- Tanggal Lahir 22 Oktober 1986 (38 Tahun)
- Kebangsaan Rumania
- Klub Lazio
- Posisi Bek
- No Punggung 26
- Tinggi 183 cm
Stefan Daniel Radu (lahir 22 Oktober 1986) adalah pemain sepak bola profesional Rumania yang bermain sebagai bek kiri atau bek tengah untuk klub Serie A Lazio. Radu memulai karir dengan bergabung Dinamo Buccuresti.
KARIR KLUB
Dinamo II Bucuresti
Pada tanggal 27 April 2005, Radu melakukan debutnya untuk Dinamo Bucuresti di bawah pelatih Ioan Andone dalam kemenangan liga 3-0 atas FCM Bacau.
Dinamo Bucresti
Pada musim 2006-07 di Liga 1, dibantu oleh fakta bahwa Dinamo memiliki darurat pada lini belakang mereka, ia menjadi starting eleven oleh pelatih Mircea Rednic, membuat pasangan di pertahanan tengah bersama Cosmin Moti dan akhirnya berhasil memenangkan Liga 1 trofi musim itu
Lazio (loan)
Pada Januari 2008, klub Serie A Italia Lazio menandatangani Radu dengan kesepakatan pinjaman €1 juta hingga akhir musim 2007-08. Tak lama setelah bergabung dengan skuad, ia melakukan debutnya di Lazio dalam pertandingan Coppa Italia melawan Fiorentina.
Lazio
Pada 17 Juni 2011, Radu menandatangani perpanjangan kontrak selama lima tahun. Ia menjadi pemain penting bagi Lazio, tim yang ia kapteni selama musim 2011–12. Radu memenangkan trofi ketiganya bersama Lazio di musim 2012-13 ketika mereka mengalahkan rival Roma di final Coppa Italia.
KARIR INTERNASIONAL
- 2003 Romania U17
- 2005 Romania U19
- 2006–2008 Romania U21
- 2006–2013 Romania
Stefan Radu bermain 13 pertandingan di tingkat internasional untuk Romania, melakukan debutnya pada 15 November 2006 di bawah pelatih Victor Piturca.
PENGHARGAAN
Dinamo Bucuresti
- Liga I: 2006–07
- Cupa Romaniei: 2004–05
- Supercupa Romaniei: 2005
Lazio
- Coppa Italia: 2008–09, 2012–13, 2018–19
- Supercoppa Italiana: 2009, 2017, 2019
Records
- Lazio all-time appearance holder: 416 .
Penulis: Mohamad Luthfi
Diterbitkan pada 11 Maret 2022
Karir
- 2004 - 2005 Dinamo Bucharest
- 2005 - 2008 Dinamo Bucharest
- 2008 - 2008 Lazio (Pinjaman)
- 2008 - Lazio
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...