
Miguel de la Fuente Escudero
- Nama Lengkap Miguel de la Fuente Escudero
- Tempat Lahir Tudela de Duero, Spanyol
- Tanggal Lahir 3 September 1999 (25 Tahun)
- Kebangsaan Spanyol
- Klub Leganes
- Posisi Penyerang
- No Punggung 24
- Tinggi 180 cm
Miguel de la Fuente Escudero (lahir 3 September 1999), kadang-kadang dikenal sebagai Miguelín atau hanya Miguel, adalah pemain sepak bola Spanyol yang bermain sebagai penyerang untuk Deportivo Alavés. Dia memulai karir bersama Real Valladolid.
KARIER KLUB
Real Valladolid B (2017 – 2020)
Pada 26 Maret 2017, dalam usia 17 tahun, ia melakukan debut seniornya bersama tim cadangan dengan bermain imbang 0-0 melawan Burgos CF di Segunda División B.
Real Valladolid (2018 – 2021)
Pada 21 Oktober 2018, Miguel membuat debut tim utamanya dan La Liga, masuk sebagai pemain pengganti Enes nal dalam kekalahan tandang 1-0 dari Real Betis.
Leganes (2020 – 2021) (Loan)
Pada 1 Oktober 2020, ia dipinjamkan ke klub Segunda División CD Leganés selama satu tahun.
Alaves (2021 – Sekarang)
Leganes (2023 – Loan)
Pada 1 September 2023, Miguel kembali ke Leganés dengan status pinjaman selama satu tahun.
KARIER INTERNASIONAL
- 2017 Spain U18
- 2017–2018 Spain U19
Penulis: Mohamad Luthfi (28/03/2022)
Diupdate oleh: Fanny Julia Azahra
Tanggal: 14 Oktober 2024
Karir
- 2018 - 2021 Real Valladolid
- 2020 - 2021 Leganes (Pinjaman)
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...