
Pada laga ini Inggris menang dengan skor 2-1. Tertinggal dari tendangan roket Gareth Bale, Inggris bangkit dengan mencetak dua gol berkat aksi dua pemain pengganti, Jamie Vardy dan Daniel Sturridge. Dua pemain ini layak menjadi pahlawan.
Namun, para pecinta timnas Inggris tidak boleh melupakan peran besar Rooney pada pertandingan ini. Sang kapten boleh disebut sebagai the unsung hero-nya Inggris. Tak mencetak gol, tapi memiliki peran yang sangat penting.
Rooney, yang dimainkan sebagai gelandang, mampu mengatur ritme di lini tengah. Ia juga menjadi pembagi bola dan pengatur serangan yang baik untuk Inggris. Ada lima peluang ia ciptakan, juga masih ada tiga tendangan yang dilepaskannya.
Wayne Rooney's game by numbers:
91% pass accuracy
10 crosses
5 chances created
4 take-ons
3 shots
Ran the show. pic.twitter.com/KBu6JqxRKy
— Squawka Football (@Squawka) June 16, 2016
Jika melihat permainan Rooney pada pertandingan ini, nampaknya posisi sebagai gelandang agaknya akan lebih pas baginya di pertandingan selanjutnya melawan Slovakia. Sementara duet Vardy dan Sturridge layak dicoba turun sejak menit pertama. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Commercial 15 Juni 2016 23:14
-
Commercial 15 Juni 2016 10:37
-
Commercial 15 Juni 2016 08:09
-
Commercial 14 Juni 2016 21:56
Skuat Inggris Juga Tak Setuju Kane Jadi Eksekutor Corner Kick
-
Commercial 14 Juni 2016 07:40
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 13:14
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 12:17
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 12:01
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:46
BERITA LAINNYA
-
piala eropa 22 Maret 2025 12:01
-
piala eropa 22 Maret 2025 07:15
-
piala eropa 22 Maret 2025 05:11
-
piala eropa 22 Maret 2025 04:48
-
piala eropa 22 Maret 2025 04:41
-
piala eropa 21 Maret 2025 23:46
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...