Video Euro 2020: Belanda Raih Hasil Sempurna di Grup C

Video Euro 2020: Belanda Raih Hasil Sempurna di Grup C
Timnas Belanda. (c) AP Photo

Bola.net - Belanda berhasil mengantongi tiga poin usai bertemu Makedonia Utara dalam laga terakhir Grup C Euro 2020 hari Senin (21/6/2021) di johan Cruijff Arena. Pasukan Frank de Boer keluar sebagai pemenang dengan skor 3-0.

Tiga gol Belanda dicetak Memphis Depay dan Gini Wijnaldum (2 gol). Belanda berhak melaju ke babak 16 besar dengan status juara grup C.