Suara Fans: Ketua Panitia ke Final Lewat Jalur Diving, Salam Hormat buat Denmark

Suara Fans: Ketua Panitia ke Final Lewat Jalur Diving, Salam Hormat buat Denmark
Timnas Denmark terhenti di semifinal Euro 2020 (c) AP Photo

Bola.net - Perjuangan hebat Timnas Denmark di Euro 2020 terhenti di babak semifinal. Mereka dikalahkan Timnas Inggris 1-2 lewat extra time dan gagal melangkah ke final.

Di Wembley, Kamis (8/7/2021), Denmark unggul terlebih dahulu melalui gol tendangan bebas Mikkel Damsgaard pada menit ke-30. Inggris menyamakan skor lewat bunuh diri Simon Kjaer di menit 39. Inggris kemudian memastikan kemenangan setelah Harry Kane menyambar bola muntah dari penaltinya yang ditepis kiper Denmark pada menit 104.

Penalti itu memicu perdebatan. Pasalnya, tak sedikit yang menilai kalau Raheem Sterling melakukan aksi diving untuk mendapatkan penalti tersebut. Selain itu, ada dua bola di lapangan saat pertandingan masih berjalan. Terakhir, sebelum Kane menendang penalti, ada laser yang diarahkan ke wajah kiper Kasper Schmeichel.

Terlepas dari itu semua, Denmark telah tampil luar biasa. Tak diunggulkan di awal turnamen, juga dibayangi insiden kolapsnya Christian Eriksen, Denmark ternyata bisa melangkah jauh hingga semifinal. Denmark juga menjadi tim pertama yang membobol gawang Inggris di Euro 2020.

Semifinal dan final semuanya digelar di Wembley. Di partai puncak nanti, Inggris akan menghadapi Italia.

Semua hal di atas memicu beragam reaksi dari fans. Berikut beberapa di antaranya.

1 dari 15 halaman

Ada VAR kan ya?

2 dari 15 halaman

Diving?

3 dari 15 halaman

It's diving home

4 dari 15 halaman

Sterling be like...

5 dari 15 halaman

Jalur diving

6 dari 15 halaman

Betapa susahnya

7 dari 15 halaman

Kesel

8 dari 15 halaman

Penalti pesenan

9 dari 15 halaman

Ngalah sama ketua panitia

10 dari 15 halaman

Sampe semifinal udah hebat

11 dari 15 halaman

Aplaus buat Denmark

12 dari 15 halaman

Salut buat Denmark

13 dari 15 halaman

Respect

14 dari 15 halaman

Perjuangannya gokil