
Kiper Goran Blazevic, bek kanan Sime Vrsljako, forward Nikola Kalinic dan Dejan Lovren (cedera) dipastikan takkan terbang ke Polandia-Ukraina.
"Saya memberitahu empat pemain bahwa mereka bisa pulang, tapi saya juga mengatakan kepada mereka agar siap dipanggil setiap saat jika ada pemain yang cedera," papar Bilic.
Kroasia tergabung di Grup C bersama Irlandia, Italia, dan sang juara bertahan Spanyol.
Skuad final Kroasia
Kiper: Stipe Pletikosa (FC Rostov), Ivan Kelava (GNK Dinamo Zagreb), Danijel Subasic (AS Monaco).
Belakang: Jurica Buljat (Maccabi Haifa), Vedran Corluka (Tottenham Hotspur), Danijel Pranjic (Bayern Munich), Gordon Schildenfeld (Eintracht Frankfurt), Josip Simunic (Dinamo Zagreb), Darijo Srna (Shakhtar Donetsk), Ivan Strinic (Dnipro Dnipropetrovsk), Domagoj Vida (Dinamo Zagreb).
Tengah: Milan Badelj (Dinamo Zagreb), Tomislav Dujmovic (Dinamo Moskva), Ivo Ilicevic (Hamburger SV), Niko Kranjcar (Tottenham Hotspur), Luka Modric (Tottenham Hotspur), Ivan Perisic (Borussia Dortmund), Ivan Rakitic (Sevilla), Ognjen Vukojevic (Dynamo Kyiv).
Depan: Eduardo (Shakhtar Donetsk), Nikica Jelavic (Everton), Mario Mandzukic (Wolfsburg), Ivica Olic (Wolfsburg).
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Eropa 28 Mei 2012 19:30
-
Piala Eropa 28 Mei 2012 19:15
-
Piala Eropa 28 Mei 2012 17:20
-
Piala Eropa 28 Mei 2012 16:42
-
Piala Eropa 28 Mei 2012 16:21
LATEST UPDATE
-
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025 13:16
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:15
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:01
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 12:57
-
Otomotif 21 Maret 2025 12:56
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 12:55
BERITA LAINNYA
-
piala eropa 21 Maret 2025 13:15
-
piala eropa 21 Maret 2025 13:01
-
piala eropa 21 Maret 2025 12:55
-
piala eropa 21 Maret 2025 12:45
-
piala eropa 21 Maret 2025 10:22
-
piala eropa 21 Maret 2025 10:08
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...