
Gol tunggalnya ke gawang Denmark yang memastikan kemenangan 1-0 Portugal di partai kualifikasi Euro 2016 adalah yang ke-51 untuk Seleccao - memastikannya sebagai pencetak gol terbanyak sepanjang masa untuk Portugal, bahkan di saat karirnya masih jauh dari kata pensiun.
51 - @Cristiano Ronaldo is the Portugal all-time top scorer. Graphic. pic.twitter.com/C04ps1Lhq8
— OptaJose (@OptaJose) October 14, 2014
Denmark sendiri merupakan salah satu target favorit striker Real Madrid itu di level internasional. Gol di menit akhir Rabu (15/10) adalah yang ketiga kontra Tim Dinamit - hanya gawang Belanda dan Swedia yang lebih sering dibobol Ronaldo dengan masing-masing empat gol.
Ronaldo scored his 51st goal for Portugal and his 3rd against Denmark. He has only scored more often against Netherlands (4) and Sweden (4).
— Infostrada Sports (@InfostradaLive) October 14, 2014
Gol ke gawang Denmark juga kian menegaskan kebuasan Ronaldo di tahun 2014 ini. Sejak kalender tahun ini dibuka, ia sudah melesakkan 45 gol dalam 44 laga untuk Madrid dan Portugal - atau bisa dibaca minimal satu gol per laga!
DEN 0-1 POR (FT) - Cristiano Ronaldo has scored 45 goals in the 44 games he has played in 2014 (club and country). ANIMAL
Advertisement
— MisterChip (English) (@MisterChiping) October 14, 2014
Kemenangan atas Denmark untuk sementara menempatkan Portugal di peringkat ketiga klasemen Grup I dengan poin 3 dari dua laga, tertinggal 1 poin saja dari Denmark yang sudah melakoni 3 pertandingan.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 14 Oktober 2014 21:49
-
Liga Spanyol 14 Oktober 2014 21:40
-
Liga Spanyol 14 Oktober 2014 20:01
-
Liga Spanyol 14 Oktober 2014 16:00
-
Liga Spanyol 14 Oktober 2014 15:53
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 22:01
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 21:52
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 21:44
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 20:57
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
BERITA LAINNYA
-
piala eropa 21 Maret 2025 15:59
-
piala eropa 21 Maret 2025 15:58
-
piala eropa 21 Maret 2025 15:57
-
piala eropa 21 Maret 2025 15:56
-
piala eropa 21 Maret 2025 15:45
-
piala eropa 21 Maret 2025 15:15
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...