
Bola.net - Cesare Prandelli terkesan atas penampilan Andrea Pirlo. Ia memberikan pujian setinggi langit.
Prandelli menganggap bahwa Pirlo pantas disejajarkan di antara pemain-pemain terbaik di dunia. Kehebatan Pirlo membuat Azzurri mampu menumbangkan Inggris.
"Memang benar, bagi saya, Andrea harusnya memenangkan Ballon d'Or. Dia pantas mendapatkannya. Dia yang terbaik dari mereka semua," ujar pelatih Italia tersebut.
Tendangan penalti Pirlo yang unik di babak adu penalti ternyata memiliki tujuan tersendiri. Prandelli mengagumi caranya. "Saya sungguh terkesan atas apa yang saya dengar darinya setelah pertandingan ketika dia berkata bahwa dia melakukan tembakan (penalti) seperti itu dengan maksud untuk membuat psikologis Inggris terganggu," ungkap Prandelli.
Prandelli menganggap bahwa Pirlo mampu menjadi sumber inspirasi bagi timnya. "Saya takkan pernah memikirkan hal seperti itu dan itu membuktikan bahwa seorang juara sejati berpikir lebih jauh untuk kebaikan sebuah tim," imbuh sang allenatore. (gaz/Rev)
Prandelli menganggap bahwa Pirlo pantas disejajarkan di antara pemain-pemain terbaik di dunia. Kehebatan Pirlo membuat Azzurri mampu menumbangkan Inggris.
"Memang benar, bagi saya, Andrea harusnya memenangkan Ballon d'Or. Dia pantas mendapatkannya. Dia yang terbaik dari mereka semua," ujar pelatih Italia tersebut.
Tendangan penalti Pirlo yang unik di babak adu penalti ternyata memiliki tujuan tersendiri. Prandelli mengagumi caranya. "Saya sungguh terkesan atas apa yang saya dengar darinya setelah pertandingan ketika dia berkata bahwa dia melakukan tembakan (penalti) seperti itu dengan maksud untuk membuat psikologis Inggris terganggu," ungkap Prandelli.
Prandelli menganggap bahwa Pirlo mampu menjadi sumber inspirasi bagi timnya. "Saya takkan pernah memikirkan hal seperti itu dan itu membuktikan bahwa seorang juara sejati berpikir lebih jauh untuk kebaikan sebuah tim," imbuh sang allenatore. (gaz/Rev)
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Eropa 25 Juni 2012 22:00
-
Piala Eropa 25 Juni 2012 21:30
-
Piala Eropa 25 Juni 2012 21:20
-
Piala Eropa 25 Juni 2012 21:00
-
Piala Eropa 25 Juni 2012 20:51
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 25 Maret 2025 06:32
-
Piala Eropa 25 Maret 2025 06:21
-
Liga Italia 25 Maret 2025 06:15
-
Liga Italia 25 Maret 2025 06:06
-
Liga Italia 25 Maret 2025 05:59
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 05:54
BERITA LAINNYA
-
piala eropa 25 Maret 2025 06:32
-
piala eropa 25 Maret 2025 06:21
-
piala eropa 24 Maret 2025 11:08
-
piala eropa 24 Maret 2025 11:07
-
piala eropa 24 Maret 2025 10:43
-
piala eropa 24 Maret 2025 10:25
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...