
Bola.net - Selain memberikan pujian kepada sumbangsih Antonio Di Natale, Cesare Prandelli kembali menegaskan kepercayaannya kepada potensi milik Mario Balotelli.
Di laga kontra Spanyol kemarin Balotelli mendapat kartu kuning karena melakukan pelanggaran yang tidak perlu, sentuhannya buruk, dan ia gagal untuk benar-benar terlibat di pertandingan.
Ia juga terlihat mencaci seorang hakim garis pada satu kesempatan, ketika ia merasa bahwa dirinya dilanggar dan kemudian memukul tanah sebagai bentuk rasa frustasi ketika ia dinyatakan melanggar Gerard Pique, hal-hal ini memperlihatkan bahwa ia kesulitan mengendalikan emosinya.
"Saya harus menggarisbawahi fakta bahwa Mario sanggup memenangi perebutan bola dan itu berkali-kali, ia memperlihatkan bahwa dirinya merupakan pemain sejati dengan karakter dan fisiknya,"
"Ia baru berusia 22 tahun, dan ia kemungkinan berada di jalan untuk menemukan kematangannya sebagai seorang pemain," kata Prandelli.
"Ia harus berhenti memikirkan tentang memenangi pertandingan sendirian, setiap kali ia menyentuh bola dan hanya membantu tim untuk melaju ke depan."
"Mungkin untuk pertama kalinya ia memperlihatkan kepada setiap orang potensi yang semua orang tahu dimilikinya, maka ia memiliki tanggung jawab," tandasnya. [initial]
PIALA EROPA - Balotelli Akan Tetap Tampil Baik (afp/lex)
Di laga kontra Spanyol kemarin Balotelli mendapat kartu kuning karena melakukan pelanggaran yang tidak perlu, sentuhannya buruk, dan ia gagal untuk benar-benar terlibat di pertandingan.
Ia juga terlihat mencaci seorang hakim garis pada satu kesempatan, ketika ia merasa bahwa dirinya dilanggar dan kemudian memukul tanah sebagai bentuk rasa frustasi ketika ia dinyatakan melanggar Gerard Pique, hal-hal ini memperlihatkan bahwa ia kesulitan mengendalikan emosinya.
"Saya harus menggarisbawahi fakta bahwa Mario sanggup memenangi perebutan bola dan itu berkali-kali, ia memperlihatkan bahwa dirinya merupakan pemain sejati dengan karakter dan fisiknya,"
"Ia baru berusia 22 tahun, dan ia kemungkinan berada di jalan untuk menemukan kematangannya sebagai seorang pemain," kata Prandelli.
"Ia harus berhenti memikirkan tentang memenangi pertandingan sendirian, setiap kali ia menyentuh bola dan hanya membantu tim untuk melaju ke depan."
"Mungkin untuk pertama kalinya ia memperlihatkan kepada setiap orang potensi yang semua orang tahu dimilikinya, maka ia memiliki tanggung jawab," tandasnya. [initial]
PIALA EROPA - Balotelli Akan Tetap Tampil Baik (afp/lex)
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Eropa 11 Juni 2012 23:20
-
Piala Eropa 11 Juni 2012 22:40
-
Open Play 11 Juni 2012 22:38
-
Piala Eropa 11 Juni 2012 22:20
-
Piala Eropa 11 Juni 2012 22:00
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
BERITA LAINNYA
-
piala eropa 21 Maret 2025 23:46
-
piala eropa 21 Maret 2025 23:04
-
piala eropa 21 Maret 2025 15:59
-
piala eropa 21 Maret 2025 15:58
-
piala eropa 21 Maret 2025 15:57
-
piala eropa 21 Maret 2025 15:56
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...