
Pique dan Ramos, akan mengawal lini belakang Spanyol di ajang Euro 2016 mendatang.
Meski keduanya punya rivalitas yang kental di La Liga, Pique membantah bahwa friksi tersebut bakal menghalangi mereka membentuk kerja sama yang bagus jelang laga perdana melawan Rep. Ceska.
"Saya selalu punya hubungan yang baik dengan Sergio. Jelas, ketika masalahnya adalah klub, maka ia akan mempertahankan apa yang ia bela, dan saya juga, namun di atas lapangan, kami memenangkan Euro bersama dan hanya kemasukan satu gol," tutur Pique pada Onda Cero.
"Saya kira kami selalu menjadi rekan yang bagus di tim nasional. Ketika anda berada di sini, anda melupakan semua yang terjadi. Anda mempertahankan dan membela tim yang sama. Kami coba saling membantu karena kami ingin menang."
"Ada banyak orang hanya melihat apa yang menjual, dan itu jadi masalah, diskusi ini tidak akan berjalan bagus. Sergio dan saya tidak pernah punya masalah. Di level klub memang kami sempat tidak terlalu akur, semua tahu itu, dan kami juga membicarakannya, namun di level personal, tidak pernah ada masalah."
Spanyol memenangkan dua Euro edisi terakhir. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 9 Juni 2016 23:15
-
Liga Spanyol 9 Juni 2016 23:10
-
Liga Spanyol 9 Juni 2016 23:02
-
Liga Champions 9 Juni 2016 21:28
-
Liga Spanyol 9 Juni 2016 21:21
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
BERITA LAINNYA
-
piala eropa 21 Maret 2025 23:46
-
piala eropa 21 Maret 2025 23:04
-
piala eropa 21 Maret 2025 15:59
-
piala eropa 21 Maret 2025 15:58
-
piala eropa 21 Maret 2025 15:57
-
piala eropa 21 Maret 2025 15:56
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...