
Bola.net - Striker Chelsea Diego Costa mencetak gol perdananya untuk Spanyol ketika La Furia Roja menghajar tuan rumah Luksemburg 4-0 pada matchday 3 kualifikasi EURO 2016 Grup C, Senin (13/10). Sungguh sebuah penantian yang sangat panjang.
Gol Costa tercipta pada menit 69, mengubah skor jadi 3-0. Bagi striker berdarah Brasil tersebut, penantian selama 516 menit sejak melakoni debutnya untuk Spanyol pada 5 Maret silam kini berakhir sudah.
(mc/gia)
Gol Costa tercipta pada menit 69, mengubah skor jadi 3-0. Bagi striker berdarah Brasil tersebut, penantian selama 516 menit sejak melakoni debutnya untuk Spanyol pada 5 Maret silam kini berakhir sudah.
Diego Costa took more time than any other Spanish center forward to score his 1st international goal (516 min.) Let's hope that record stays
— MisterChip (English) (@MisterChiping) October 12, 2014
Hanya saja, ada satu catatan kurang menyenangkan dari kiprah Costa bersama La Furia Roja.
Dibandingkan striker-striker lain dalam sejarah Spanyol, Costa adalah striker yang butuh waktu paling lama untuk mencetak gol internasional perdananya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 12 Oktober 2014 22:48
-
Liga Spanyol 12 Oktober 2014 21:37
-
Liga Spanyol 12 Oktober 2014 19:56
-
Liga Inggris 12 Oktober 2014 18:41
-
Liga Inggris 12 Oktober 2014 15:19
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:12
-
Bolatainment 21 Maret 2025 05:05
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:03
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 04:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 04:48
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 04:00
BERITA LAINNYA
-
piala eropa 21 Maret 2025 05:12
-
piala eropa 21 Maret 2025 05:03
-
piala eropa 21 Maret 2025 04:55
-
piala eropa 21 Maret 2025 04:48
-
piala eropa 21 Maret 2025 01:42
-
piala eropa 21 Maret 2025 01:35
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...