
Belgia melangkah ke perempat final dengan gagah. Red Devils pada laga tersebut menunjukkan permainan apik dan menang empat gol tanpa balas lewat gol-gol dari Toby Alderweireld, Michy Batshuayi, Eden Hazard dan Yannick Carrasco.
Namun ditegaskan oleh Wilmots bahwa laga melawan Hungaria adalah masa lalu yang tak perlu diingat karena menurutnya melawan Wales di babak selanjutnya akan sangat jauh berbeda.
"Kami sekarang berada di perempat final, laga melawan Hungaria adalah masa lalu dan kami harus fokus pada pertandingan lawan Wales. Saya pikir kami harus terus melakukan apa yang kami lakukan dengan baik sejauh ini. Tak ada yang tahu yang akan terjadi, jadi saya benar-benar perlu semua orang tetap di kaki mereka" ujarnya.
"Sebagai pelatih anda selalu takut tim anda tak bersinar. Itu bisa terjadi. Melawan HUngaria itu berjalan dengan baik, tapi sekarang kami harus tetap fokus dan tak menerima begitu saya bahwa kami akan menang mudah. Ini akan menjadi laga yang sulit, lawan yang berbeda. Mereka adalah tim dengan kecepatan dan memainkan sepakbola dengan baik," sambungnya.
"Mereka adalah tim yang bertahan dengan baik dan memiliki bakat dalam serangan balik. Sekarang taruhannya berbeda, ini tak lagi tentang poin, bila kami menang ini akan menjadi hadiah ke semifinal Euro 2016," tandasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Commercial 30 Juni 2016 15:07
-
Commercial 30 Juni 2016 11:50
-
Commercial 30 Juni 2016 11:45
-
Commercial 30 Juni 2016 09:45
-
Commercial 30 Juni 2016 09:23
Bos Belgia: Saya Pilih Jumpa Prancis di Final Timbang Islandia
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 09:16
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 08:59
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 08:41
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
BERITA LAINNYA
-
piala eropa 22 Maret 2025 07:15
-
piala eropa 22 Maret 2025 05:11
-
piala eropa 22 Maret 2025 04:48
-
piala eropa 22 Maret 2025 04:41
-
piala eropa 21 Maret 2025 23:46
-
piala eropa 21 Maret 2025 23:04
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...