
Bola.net - Jadwal pertandingan Euro 2024 pada hari Senin (01/7/2024) dini hari mempertemukan Spanyol vs Georgia. Laga babak 16 besar Piala Eropa 2024 ini bisa ditonton secara langsung di RCTI.
Timnas Spanyol sebelumnya melenggang dengan mulus dari Grup B. Mereka sukses keluar sebagai juara grup dari grup neraka tersebut.
Spanyol tak cuma punya skuad yang berisikan pemain hebat. Para pemain itu bisa bermain kompak di bawah asuhan Luis de la Fuente.
Advertisement
Di sisi lain Georgia memang tampil apik khususnya saat melawan Portugal di Grup E lalu. Namun sepertinya mereka masih kalah kelas dari La Roja.
Spanyol juga punya catatan pertemuan yang apik lawan Georgia. Dari lima duel terakhir, mereka menang empat kali dan cuma sekali kalah.
Jadwal dan Link Live Streaming Euro 2024 Spanyol vs Georgia
Kompetisi: Euro 2024 - Babak 16 Besar
Pertandingan: Spanyol vs Georgia
Stadion: RheinEnergieStadion
Hari: Senin, 1 Juli 2024
Kickoff: 02.00 WIB
Siaran langsung: RCTI
Live streaming: Vision+
Link Streaming: https://www.visionplus.id/webclient/#/info/STND9498452279001916?delivery=DLVY9572792159003105&type=LTV&pageId=1970
Pertandingan Euro 2024 dapat disaksikan melalui stasiun televisi RCTI, MNC TV, dan iNews TV. Sementara itu, live streaming Euro 2024 di Vision+ bisa dinikmati dengan berlangganan paket Euro 2024.
Skuad Spanyol di Euro 2024
- Kiper: Unai Simon (Athletic Bilbao), David Raya (Arsenal), Alex Remiro (Real Sociedad).
- Belakang: Dani Carvajal (Real Madrid), Aymeric Laporte (Al Nassr), Robin Le Normand (Real Sociedad), Nacho (Real Madrid), Dani Vivian (Athletic Bilbao), Alejandro Grimaldo (Bayer Leverkusen), Marc Cucurella (Chelsea).
- Gelandang: Rodri (Manchester City), Martin Zubimendi (Real Sociedad), Fabian Ruiz (Paris Saint-Germain), Mikel Merino (Real Sociedad), Pedri (Barcelona), Alex Baena (Villarreal), Mikel Oyarzabal (Real Sociedad), Nico Williams (Athletic Bilbao).
- Penyerang: Alvaro Morata (Atletico Madrid), Joselu (Real Madrid), Dani Olmo (RB Leipzig), Ferran Torres (Barcelona), Lamine Yamal (Barcelona), Jesus Navas (Sevilla), Fermin Lopez (Barcelona), Ayoze Perez (Real Betis)
Skuad Georgia di Euro 2024
- Kiper: Giorgi Loria (Dinamo Tbilisi), Giorgi Mamardashvili (Valencia), Luka Gugeshashvili (Qarabag)
- Bek: Guram Kashia (Slovan Bratislava), Otar Kakabadze (Cracovia), Solomon Kvirkvelia (Al Okhdood), Lasha Dvali (APOEL), Jemal Tabidze (Panetolikos), Luka Lochoshvili (Cremonese), Giorgi Gocholeishvili (Shakhtar Donetsk), Giorgi Gvelesiani (Persepolis)
- Gelandang: Gabriel Sigua (Basel), Nika Kvekveskiri (Lech Poznan), Otar Kiteishvili (Sturm Graz), Saba Lobzhanidze (Atlanta United), Zuriko Davitashvili (Bordeaux), Giorgi Chakvetadze (Watford), Levan Shengelia (Panetolikos), Giorgi Tsitaishvili (Dinamo Batumi), Anzor Mekvabishvili (Universitatea Craiova), Giorgi Kochorashvili (Levante), Sandro Altunashvili (Wolfsberger)
- Penyerang: Giorgi Kvilitaia (APOEL), Khvicha Kvaratskhelia (Napoli), Budu Zivzivadze (Karlsruher), Georges Mikautadze (Metz).
Head to Head Spanyol vs Georgia
5 pertemuan terakhir
20/11/23 Spanyol 3-1 Georgia (Kualifikasi Euro)
08/09/23 Georgia 1-7 Spanyol (Kualifikasi Euro)
06/09/21 Spanyol 4-0 Georgia (Kualifikasi Piala Dunia)
28/03/21 Georgia 1-2 Spanyol (Kualifikasi Piala Dunia)
08/06/16 Spanyol 0-1 Georgia (Friendly).
5 pertandingan terakhir Spanyol (M-M-M-M-M)
06/06/24 Spanyol 5-0 Andorra (Friendly)
09/06/24 Spanyol 5-1 Irlandia Utara (Friendly)
15/06/24 Spanyol 3-0 Kroasia (Euro)
21/06/24 Spanyol 1-0 Italia (Euro)
25/06/24 Albania 0-1 Spanyol (Euro).
5 pertandingan terakhir Georgia (S-M-K-S-M)
27/03/24 Georgia 0-0 Yunani (Kualifikasi Euro)
10/06/24 Montenegro 1-3 Georgia (Friendly)
18/06/24 Turki 3-1 Georgia (Euro)
22/06/24 Georgia 1-1 Ceko (Euro)
27/06/24 Georgia 2-0 Spanyol (Euro).
Jangan lewatkan momen-momen seru Euro 2024. Segera catat jadwal lengkap Euro 2024 dan pastikan kamu kunjungi Bola.net sekarang untuk mendapatkan informasi terbaru seputar Piala Eropa 2024 Jangan lupa ya Bolaneters!
Baca Juga:
- Hasil Lengkap, Klasemen, dan Top Skor Euro 2024
- Jadwal Euro 2024 Hari Ini, Senin 1 Juli 2024: Spanyol vs Georgia
- Link Live Streaming Euro 2024 Spanyol vs Georgia di RCTI dan Vision+
- Jadwal Euro 2024 Hari Ini, Minggu 30 Juni 2024: Inggris vs Slovakia
- Pujian Setinggi Langit Pemain Timnas Inggris untuk Kobbie Mainoo: Masih Muda Tapi Mainnya Goks Banget!
- Gak Dipecat! FIGC Pertahankan Luciano Spalletti Sebagai Pelatih Timnas Italia
- Gareth Southgate Pastikan Luke Shaw Kemungkinan Comeback Lawan Slovakia, Namun Tidak Bisa Jadi Starter
- Prediksi Euro: Spanyol vs Georgia 1 Juli 2024
- Prediksi Euro: Inggris vs Slovakia 30 Juni 2024
- 5 Alasan Spanyol Bakal Kalahkan Georgia di 16 Besar Euro 2024: Beda Level dan Kualitas
- Prediksi Starting XI Inggris vs Slovakia: Saatnya Kobbie Mainoo Unjuk Kebolehan?
- Head to Head dan Statistik Euro 2024: Spanyol vs Georgia
- Head to Head dan Statistik Euro 2024: Inggris vs Slovakia
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Eropa 29 Juni 2024 23:45
Persahabatan Lamine Yamal dan Nico Williams: Emang Udah Saling Paham!
-
Piala Eropa 29 Juni 2024 23:15
Kata Gareth Southgate, Inggris Main di Euro 2024 untuk Jadi Juara!
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 07:16
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 07:14
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 07:08
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 07:01
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 06:55
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 06:41
BERITA LAINNYA
-
piala eropa 20 Maret 2025 06:11
-
piala eropa 20 Maret 2025 05:36
-
piala eropa 19 Maret 2025 15:59
-
piala eropa 19 Maret 2025 15:58
-
piala eropa 19 Maret 2025 15:57
-
piala eropa 19 Maret 2025 15:56
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...