
- Jerman dan Italia akan berhadapan di babak perempat final Euro 2016, Minggu (03/7). Penyerang Jerman Thomas Muller mengaku senang bisa bermain melawan Italia.
(gaz/gia)
"Ini akan jadi pertandingan hebat antara dua tim dengan kekuatan seimbang," kata Muller kepada Gazzetta.
"Kami sendiri punya kualitas dan kekompakan. Saat melihat kami berlatih, saya percaya kami tak perlu takut pada siapapun."
"Saya suka melawan Italia. Mereka benar-benar sportif. Anda bisa bercanda dengan mereka sebelum maupun sesudah pertandingan."
"Namun, mereka takkan melepaskan apapun di tengah laga."
Jerman dikalahkan Italia lewat sepasang gol Mario Balotelli di Euro 2012. Menurut Muller, kali ini bakal beda.
"Kami belum kebobolan (di turnamen ini). Kami punya skuat yang tidak jauh beda. Waktu itu, kami melakukan banyak kesalahan," ujar Muller. [initial]
Klik Juga:
- Vieri: Italia Akan Habis-habisan Lawan Jerman
- Ini Yang Bikin Hummels Terkejut Dari Tim Italia
- Vieri: Buffon Itu Gila
- Vieri: Sekarang Semua Takut Pada Italia
- Vieri: Pelle Buat Ramos dan Pique Kelabakan
- Hummels: Jerman vs Italia, Kesalahan Pertama Akan Menentukan
- Vieri: Italia-nya Conte Membanggakan
- Data dan Fakta Euro 2016: Jerman vs Italia
- Hummels: Jerman vs Italia Tak Dipengaruhi Umur Pemain
- Prediksi Jerman vs Italia 3 Juni 2016
Advertisement
Berita Terkait
-
Commercial 30 Juni 2016 23:51
-
Commercial 30 Juni 2016 22:40
-
Commercial 30 Juni 2016 21:38
-
Commercial 30 Juni 2016 21:09
-
Commercial 30 Juni 2016 18:42
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 05:11
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
BERITA LAINNYA
-
piala eropa 22 Maret 2025 05:11
-
piala eropa 22 Maret 2025 04:48
-
piala eropa 22 Maret 2025 04:41
-
piala eropa 21 Maret 2025 23:46
-
piala eropa 21 Maret 2025 23:04
-
piala eropa 21 Maret 2025 15:59
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...
KOMENTAR