
Bola.net - Dalam laga final Euro U-21 dini hari tadi (19/06), striker Spanyol, Alvaro Morata memang tidak mencetak gol. Namun, ia berhak mendapatkan gelar top skor dengan torehan empat gol dan satu assist.
Pemain 20 tahun tersebut pantas berbangga diri dengan pencapaiannya kali ini. Betapa tidak, tiga dari empat golnya di ajang Euro U-21 ia cetak sebagai pemain pengganti. Hal tersebut menunjukkan bahwa predikat super sub semakin melekat terhadap striker muda Real Madrid tersebut.
Diturunkan sebagai pemain pengganti, Morata mencetak gol bagi Spanyol di laga pembuka grup B melawan Rusia. Ia mengulanginya lagi saat La Rojita menghadapi Jerman. Dan di semifinal melawan Norwegia, Morata lagi-lagi mencetak gol setelah menggantikan Rodrigo. [initial]
Berikut ini adalah daftar lengkap pencetak gol Euro-21 2013:
Golden Boot: Alvaro Morata, Spanyol - 4 gol, 1 assist.
Pemain 20 tahun tersebut pantas berbangga diri dengan pencapaiannya kali ini. Betapa tidak, tiga dari empat golnya di ajang Euro U-21 ia cetak sebagai pemain pengganti. Hal tersebut menunjukkan bahwa predikat super sub semakin melekat terhadap striker muda Real Madrid tersebut.
Diturunkan sebagai pemain pengganti, Morata mencetak gol bagi Spanyol di laga pembuka grup B melawan Rusia. Ia mengulanginya lagi saat La Rojita menghadapi Jerman. Dan di semifinal melawan Norwegia, Morata lagi-lagi mencetak gol setelah menggantikan Rodrigo. [initial]
Berikut ini adalah daftar lengkap pencetak gol Euro-21 2013:
Golden Boot: Alvaro Morata, Spanyol - 4 gol, 1 assist.
Silver Boot: Thiago Alcántara, Spanyol, - 3 gol, 1 assist.
Bronze Boot: Isco, Spanyol - 3 gol.
Leroy Fer, Belanda - 2 gol, 1 assist.
Manolo Gabbiadini, Italia - 2 gol.
Sebastian Rudy, Jerman - 2 gol.
Georginio Wijnaldum, Belanda - 2 gol.
Fabio Borini, Italia - 2 gol. (uefa/gag)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 18 Juni 2013 15:50
-
Liga Spanyol 18 Juni 2013 08:30
-
Liga Spanyol 17 Juni 2013 11:50
-
Open Play 16 Juni 2013 03:33
-
Liga Spanyol 13 Juni 2013 20:22
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:19
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:06
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 21:16
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 21:00
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:48
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:40
BERITA LAINNYA
-
piala eropa 22 Maret 2025 12:01
-
piala eropa 22 Maret 2025 07:15
-
piala eropa 22 Maret 2025 05:11
-
piala eropa 22 Maret 2025 04:48
-
piala eropa 22 Maret 2025 04:41
-
piala eropa 21 Maret 2025 23:46
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...