
Sebelumnya James Milner dan Jamie Vardy merupakan dua nama yang diprediksi akan menjadi andalan utama Roy Hodgson di Euro 2016 mendatang. Hal ini dikarenakan kedua pemain tersebut tampil konsisten selama musim kompetisi 2015/2016 dan diprediksi bisa memberi dampak yang besar kepada skuat The Three Lions.
Namun dalam laporan terakhir yang diturunkan oleh Daily Mail, baik Vardy dan Milner nampaknya tidak masuk kedalam rencana Hodgson jelang pertandingan Euro 2016 mendatang. Dalam laporan tersebut, disebutkan bahwa Hodgson sudah merancang strategi di mana kedua pemain tersebut tidak diikutsertakan.
Menurut laporan tersebut, Vardy akan dicadangkan mengingat ia baru kembali ke kamp pelatihan Timnas Inggris setelah ia menikahi tunangannya beberapa saat yang lalu. Posisinya dikabarkan akan digantikan oleh Raheem Sterling.
Sedangkan untuk Milner, Hodgson sendiri lebih menyukai gelandang tengah dengan karakter seperti Jack Wilshere di lini tengahnya, sehingga Milner juga kemungkinan akan dicadangkan pada laga ini. Namun keputusan memainkan Wilshere akan tergantung dari kondisi sang pemain jelang laga kontra Rusia, di mana Hodgson sudah menyiapkan Adam Lallana sebagai alternatif.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 9 Juni 2016 20:37
-
Liga Eropa Lain 9 Juni 2016 19:02
-
Liga Inggris 9 Juni 2016 17:45
-
Liga Inggris 9 Juni 2016 11:15
-
Commercial 9 Juni 2016 10:30
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 21 Maret 2025 01:01
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 00:52
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 00:41
-
Liga Italia 21 Maret 2025 00:40
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 23:54
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 23:49
BERITA LAINNYA
-
piala eropa 21 Maret 2025 01:15
-
piala eropa 20 Maret 2025 14:47
-
piala eropa 20 Maret 2025 11:36
-
piala eropa 20 Maret 2025 11:27
-
piala eropa 20 Maret 2025 11:08
-
piala eropa 20 Maret 2025 10:49
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...