
Bola.net - Jordi Alba menyatakan harapannya agar para pendukung timnas Spanyol berhenti mencibir Gerard Pique. Seperti diketahui, Pique mendapat banyak siulan dan cibiran saat membela Spanyol menghadapi Slovakia lalu.
Alba menilai cibiran itu tidak pantas diberikan kepada Pique. Pasalnya, Pique sudah terbukti selalu memberikan kemampuan terbaiknya saat bermain bagi La Roja.
"Bagi saya, tindakan mencibir Pique itu salah. Dia adalah pemain timnas yang selalu menunjukkan komitmen tinggi. Dia selalu mengatakan bahwa dia sangat menghargai kesempatan bermain bagi timnas. Dia selalu memberikan segalanya," terang Alba kepada AS.
Alba menambahkan bahwa ia bisa menghargai perbedaan pendapat. Namun ia tak suka jika perbedaan pendapat itu disampaikan dengan cara yang salah seperti mencibir pemain dari tim sendiri.
"Akan selalu ada perbedaan pendapat. Tapi saya tak suka sikap yang ditunjukkan terhadap Pique. Saya tak mau melihat rekan saya dicibir. Pique tak pernah membicarakannya, tapi pasti dia juga menganggap tindakan itu tidak benar." [initial]
(as/hsw)
Alba menilai cibiran itu tidak pantas diberikan kepada Pique. Pasalnya, Pique sudah terbukti selalu memberikan kemampuan terbaiknya saat bermain bagi La Roja.
"Bagi saya, tindakan mencibir Pique itu salah. Dia adalah pemain timnas yang selalu menunjukkan komitmen tinggi. Dia selalu mengatakan bahwa dia sangat menghargai kesempatan bermain bagi timnas. Dia selalu memberikan segalanya," terang Alba kepada AS.
Alba menambahkan bahwa ia bisa menghargai perbedaan pendapat. Namun ia tak suka jika perbedaan pendapat itu disampaikan dengan cara yang salah seperti mencibir pemain dari tim sendiri.
"Akan selalu ada perbedaan pendapat. Tapi saya tak suka sikap yang ditunjukkan terhadap Pique. Saya tak mau melihat rekan saya dicibir. Pique tak pernah membicarakannya, tapi pasti dia juga menganggap tindakan itu tidak benar." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Eropa 6 September 2015 21:04
-
Piala Eropa 6 September 2015 16:52
-
Liga Spanyol 6 September 2015 09:57
Pique Dihina Fans Madrid Lagi, Iniesta Minta Mereka Berhenti
-
Piala Eropa 6 September 2015 07:29
-
Liga Spanyol 6 September 2015 07:27
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 02:07
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 01:44
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 24 Maret 2025 01:15
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 00:49
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 00:39
BERITA LAINNYA
-
piala eropa 24 Maret 2025 01:15
-
piala eropa 23 Maret 2025 16:17
-
piala eropa 23 Maret 2025 13:21
-
piala eropa 23 Maret 2025 13:03
-
piala eropa 23 Maret 2025 11:46
-
piala eropa 23 Maret 2025 11:32
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...