
Bola.net - Jadwal lengkap pertandingan Euro 2024 hari ini, Selasa 25 Juni 2024. Piala Eropa 2024 hari ini akan memainkan laga-laga matchday 3 dari Grup C dan D, siaran langsung RCTI dan MNCTV serta live streaming Vision+.
Pentas Euro 2024 di Jerman tak terasa sudah memasuki matchday ketiga. Setelah Grup A dan B, kini giliran Grup C dan D yang memainkan laga terakhirnya pada hari ini.
Inggris sudah dipastikan lolos ke 16 besar. Meski demikian, laga kontra Slovenia nanti tetap penting dalam menentukan nasib sejumlah tim, salah satunya Kroasia di Grup B.
Advertisement
Sementara itu, Belanda dan Prancis di Grup D juga sudah dipastikan lolos. Namun, mereka bakal tetap mengincar kemenangan pada laga terakhir di fase grup ini.
Simak jadwal pertandingan Euro 2024 hari ini selengkapnya di bawah ini.
Prancis vs Polandia
Signal Iduna Park, Dortmund
Selasa, 25 Juni 2024
23.00 WIB
Siaran langsung: RCTI
Live streaming: Vision+
Link streaming: https://www.visionplus.id/
PERHATIAN: Live streaming konten Euro 2024 di Vision+ bisa diakses dengan berlangganan paket Euro 2024 seharga Rp99 ribu. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi Bola.net.
Belanda vs Austria
Olympiastadion, Berlin
Selasa, 25 Juni 2024
23.00 WIB
Siaran langsung: MNCTV
Live streaming: Vision+
Link streaming: https://www.visionplus.id/
PERHATIAN: Live streaming konten Euro 2024 di Vision+ bisa diakses dengan berlangganan paket Euro 2024 seharga Rp99 ribu. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi Bola.net.
Inggris vs Slovenia
RheinEnergieStadion, Koln
Rabu, 26 Juni 2024
02.00 WIB
Siaran langsung: RCTI
Live streaming: Vision+
Link streaming: https://www.visionplus.id/
PERHATIAN: Live streaming konten Euro 2024 di Vision+ bisa diakses dengan berlangganan paket Euro 2024 seharga Rp99 ribu. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi Bola.net.
Denmark vs Serbia
Allianz Arena, Munchen
Rabu, 26 Juni 2024
02.00 WIB
Siaran langsung: MNCTV
Live streaming: Vision+
Link streaming: https://www.visionplus.id/
PERHATIAN: Live streaming konten Euro 2024 di Vision+ bisa diakses dengan berlangganan paket Euro 2024 seharga Rp99 ribu. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi Bola.net.
Hasil dan Jadwal Matchday 3 Euro 2024
Senin, 24 Juni 2024
- 02.00 WIB - Swiss 1-1 Jerman (Ndoye 28'; Fullkrug 90+2')
- 02.00 WIB - Skotlandia 0-1 Hungaria (Csoboth 90+10')
Selasa, 25 Juni 2024
- 02.00 WIB - Kroasia 1-1 Italia (Modric 55', Zaccagni 90+8')
- 02.00 WIB - Albania 0-1 Spanyol (Ferran Torres 13')
- 23.00 WIB - Prancis vs Polandia - RCTI, Vision+
- 23.00 WIB - Belanda vs Austria - MNCTV, Vision+
Rabu, 26 Juni 2024
- 02.00 WIB - Inggris vs Slovenia - RCTI, Vision+
- 02.00 WIB - Denmark vs Serbia - MNCTV, Vision+
- 23.00 WIB - Ukraina vs Belgia - RCTI, Vision+
- 23.00 WIB - Slovakia vs Rumania - MNCTV, Vision+
Kamis, 27 Juni 2024
- 02.00 WIB - Georgia vs Portugal - RCTI, Vision+
02.00 WIB - Republik Ceko vs Turki - MNCTV, Vision+
Top Skor Euro 2024
2 Gol - Jamal Musiala (Jerman), Ivan Schranz (Slovakia), Georges Mikautadze (Georgia), Niclas Fullkrug (Jerman)
1 Gol - Florian Wirtz (Jerman), Kai Havertz (Jerman), Emre Can (Jerman), Barnabas Varga (Hungaria), Kwadwo Duah (Swiss), Michael Aebischer (Swiss), Breel Embolo (Swiss), Alvaro Morata (Spanyol), Fabian Ruiz (Spanyol), Dani Carvajal (Spanyol), Alessandro Bastoni (Italia), Nicolo Barella (Italia), Nedim Bajrami (Albania), Adam Buksa (Polandia), Cody Gakpo (Belanda), Wout Weghorst (Belanda), Erik Janza (Slovenia), Christian Eriksen (Denmark), Jude Bellingham (Inggris), Nicolae Stanciu (Rumania), Razvan Marin (Rumania), Denis Dragus (Rumania), Mert Muldur (Turki), Arda Guler (Turki), Kerem Akturkoglu (Turki), Francisco Conceicao (Portugal), Lukas Provod (Republik Ceko), Andrej Kramaric (Kroasia), Qazim Laci (Albania), Klaus Gjasula (Albania), Ilkay Gundogan (Jerman), Scott McTominay (Skotlandia), Xherdan Shaqiri (Swiss), Zan Karnicnik (Slovenia), Luka Jovic (Serbia), Morten Hjulmand (Denmark), Harry Kane (Inggris), Mykola Shaparenko (Ukraina), Roman Yaremchuk (Ukraina), Krzysztof Piatek (Polandia), Gernot Trauner (Austria), Christoph Baumgartner (Austria), Marko Arnautovic (Austria), Patrik Schick (Republik Ceko), Bernardo Silva (Portugal), Bruno Fernandes (Portugal), Youri Tielemans (Belgia), Kevin De Bruyne (Belgia), Dan Ndoye (Swiss), Kevin Csoboth (Hungaria), Ferran Torres (Spanyol), Luka Modric (Kroasia), Mattia Zaccagni (Italia).
Cara Menonton Euro 2024
Bagi penggemar sepakbola di Indonesia, pertandingan Euro 2024 dapat disaksikan melalui berbagai platform, baik secara gratis maupun berbayar. Hak siar Euro 2024 di Indonesia dipegang oleh Grup MNC, yang akan menyiarkan pertandingan secara free to air (FTA) melalui stasiun televisi RCTI, MNC TV, dan iNews TV.
Bagi yang ingin menikmati tayangan pertandingan secara lebih interaktif, Vision+ menawarkan layanan streaming berbayar dengan paket Euro 2024 seharga Rp99 ribu. Paket ini memungkinkan Anda untuk menyaksikan seluruh pertandingan Piala Eropa 2024.
Selain itu, tayangan televisi berbayar juga dapat diakses melalui MNC Vision dan K-Vision.
Berikut ringkasan platform yang menyiarkan Euro 2024 di Indonesia:
- Free to air: RCTI, MNC TV, dan iNews TV
- Televisi berbayar: K Vision dan MNC Vision
- Over the top: Vision+
PERHATIAN: Jadwal siaran ini bisa berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan terlebih dahulu dari stasiun televisi bersangkutan dan bukan merupakan tanggung jawab Bola.net.
Jangan lewatkan momen-momen seru Euro 2024. Segera catat jadwal lengkap Euro 2024 dan pastikan kamu kunjungi Bola.net sekarang untuk mendapatkan informasi terbaru seputar Piala Eropa 2024. Jangan lupa ya Bolaneters!.
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Eropa 21 Juni 2024 21:00
Link Live Streaming Euro 2024 Polandia vs Austria di RCTI dan Vision+
-
Piala Eropa 21 Juni 2024 12:28
-
Piala Eropa 21 Juni 2024 11:39
Jadwal Siaran Langsung Euro 2024 di RCTI Hari Ini, Jumat 21 Juni 2024
-
Piala Eropa 21 Juni 2024 09:02
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:41
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:32
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 05:30
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 05:29
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 05:24
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:12
BERITA LAINNYA
-
piala eropa 21 Maret 2025 05:41
-
piala eropa 21 Maret 2025 05:32
-
piala eropa 21 Maret 2025 05:12
-
piala eropa 21 Maret 2025 05:03
-
piala eropa 21 Maret 2025 04:55
-
piala eropa 21 Maret 2025 04:48
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...