
Keputusan Hodgson memanggil gelandang Arsenal tersebut ke Timnas Inggris sendiri menuai banyak kritikan dari beberapa kalangan. Kritikan tersebut dikarenakan Gelandang 24 tahun tersebut menghabiskan sebagian besar waktunya di ruang perawatan Arsenal musim ini, sehingga ia dinilai tidak cukup fit untuk bermain di Euro 2016 nanti.
Henry yang merupakan senior Wilshere di Arsenal menyebut bahwa juniornya tersebut perlu menemukan ketajamannya di atas lapangan agar dimainkan Hodgson di Prancis "Dia (Wilshere) harus memulihkan kebugarannya jika ia ingin pergi ke Prancis, namun jika melihat dari talentanya saya pikir tidak ada yang perlu diperdebatkan dengan keputusan Hodgson tersebut" ungkap Henry kepada BBC Sport.
"Jika seorang pemain mempunyai bakat yang spesial, maka ia akan diperlakukan dengan istimewa juga. Dia (Wilshere) harus menemukan kembali ketajamannya di lapangan. Apa gunanya dia dipanggil tapi tidak dimainkan di Euro nanti? Semua terserah kepadanya"
"Dia bisa berlatih selama delapan bulan dan berpikir anda cukup fit, namun ketika anda memainkan pertandingan pertama anda, maka butuh waktu sekitar satu bulan untuk menemukan kembali ketajamannya di lapangan" tutup Mantan Kapten Timnas Prancis tersebut.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 29 Mei 2016 23:42
-
Liga Inggris 29 Mei 2016 23:19
-
Liga Inggris 29 Mei 2016 19:04
-
Liga Inggris 28 Mei 2016 23:00
-
Liga Inggris 28 Mei 2016 22:40
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
BERITA LAINNYA
-
piala eropa 21 Maret 2025 23:46
-
piala eropa 21 Maret 2025 23:04
-
piala eropa 21 Maret 2025 15:59
-
piala eropa 21 Maret 2025 15:58
-
piala eropa 21 Maret 2025 15:57
-
piala eropa 21 Maret 2025 15:56
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...