
Roy Hodgson selaku pelatih Timnas Inggris sendiri mulai menggelar kamp pelatihan seusai Premier League Inggris selesai pada pertengahan Mei lalu. Beberapa punggawa The Three Lions baru bisa menyusul satu minggu setelahnya dikarenakan harus membela klub pada kompetisi tertentu seperti Final FA Cup.
Kurang lebih satu bulan bersama, Hart menilai seluruh punggawa Timnas Inggris terlihat semakin kompak dan siap menghadapi Euro mendatang. "Biasanya di TImnas Inggris kami hanya berkumpul beberapa hari sebelum pertandingan berlangsung" ungkap Hart kepada ESPN.
"Namun sekarang kami menghabiskan beberapa minggu bersama, dan kami merasa semakin menyatu dan nyaman satu sama lain. Ada koneksi yang baik di antar lini sehingga kami merasa sangat kuat untuk Euro nanti" tutup penjaga gawang Manchester City tersebut.
Inggris sendiri akan menghadapi Rusia pada pertandingan pembuka Euro 2016 pada akhir pekan nanti.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 1 Juni 2016 00:01
-
Commercial 31 Mei 2016 23:02
-
Piala Eropa 26 Mei 2016 08:23
-
Liga Inggris 24 Mei 2016 06:56
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 25 Maret 2025 06:21
-
Liga Italia 25 Maret 2025 06:15
-
Liga Italia 25 Maret 2025 06:06
-
Liga Italia 25 Maret 2025 05:59
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 05:54
-
Piala Dunia 25 Maret 2025 05:52
BERITA LAINNYA
-
piala eropa 25 Maret 2025 06:21
-
piala eropa 24 Maret 2025 11:08
-
piala eropa 24 Maret 2025 11:07
-
piala eropa 24 Maret 2025 10:43
-
piala eropa 24 Maret 2025 10:25
-
piala eropa 24 Maret 2025 10:00
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...