
Saat ini, Wales tampil cukup impresif di pentas Euro 2016. Mereka sudah lolos dari babak 16 besar dan kini akan bertanding lawan Belgia di babak perempat final.
Meski akan melakoni partai yang penting, Giggs menyatakan bahwa skuat Wales saat ini tak dalam kondisi tertekan. Mereka malah justru dalam kondisi rileks.
"Tim kami bisa bersaing di mana saja di dunia. Sekarang ada tim Wales yang bisa pergi ke mana pun di dunia dan mereka bisa mendapatkan kemenangan," seru Giggs pada ITV.
"Anda tidak ingin terlalu berpikir berlebihan. Belgia adalah tim top dan jika mereka tampil sesuai kemampuan aslinya, pertandingan itu akan sangat sulit. Tapi Wales terlihat santai dan mereka terlihat siap untuk apa pun. Mereka terlihat seperti jika mereka tertinggal satu gol, tidak akan ada perubahan, mereka akan mendapat kesempatan," tandasnya. [initial]
Baca Juga:
- Giggs: Bale Salah Satu Pemain Yang Sulit Dihentikan
- Wales Tidak Takut Belgia
- Ini Rahasia Sukses TImnas Wales Menurut Robson-Kanu
- Kanu: Bale Pemain Hebat Yang Rendah Hati
- Portugal Tidak Pilih Lawan di Partai Semi Final
- Belgia Dipastikan Kehilangan Jan Vertonghen
- Pelatih Belgia: Wales Bukan Hungaria!
- 'Naga Merah' Jadi Motivasi Terbesar Bale
- Wilmots: Belgia Mengenal Wales Dengan Sangat Baik
- Giggs: Hazard Wajib Main Bagus, Hazard Tidak
- Kompany: Belgia Bisa Bermimpi ke Final
- Hazard Klaim Fit Hadapi Wales
- Kapten Wales Beber Cara Hentikan Hazard
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 30 Juni 2016 22:09
-
Liga Spanyol 30 Juni 2016 19:36
-
Liga Inggris 30 Juni 2016 18:42
-
Open Play 30 Juni 2016 17:38
-
Liga Inggris 30 Juni 2016 17:01
LATEST UPDATE
-
Otomotif 23 Maret 2025 12:21
-
Otomotif 23 Maret 2025 12:21
-
Otomotif 23 Maret 2025 12:21
-
Bulu Tangkis 23 Maret 2025 12:20
-
Bulu Tangkis 23 Maret 2025 12:20
-
Bulu Tangkis 23 Maret 2025 12:19
BERITA LAINNYA
-
piala eropa 23 Maret 2025 11:46
-
piala eropa 23 Maret 2025 11:32
-
piala eropa 23 Maret 2025 08:17
-
piala eropa 23 Maret 2025 08:15
-
piala eropa 23 Maret 2025 08:13
-
piala eropa 23 Maret 2025 08:11
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...