
Giaccherini menegaskan, Italia akan ke Prancis mengincar prestasi maksimal, yakni juara. Kekalahan dari Jerman bisa dijadikan pelajaran berharga sebelum turun di turnamen yang sebenarnya.
"Kamii semua bermain di bawah standar malam ini. Hasilnya sungguh buruk. Kami harus menganalisis dan menemukan kesalahan-kesalahan kami," kata Giaccherini seperti dikutip Forza Italian Football.
"Jujur saja, saya rasa kami terlalu percaya diri setelah imbang lawan Spanyol, dan itu adalah sebuah kesalahan besar. Terlebih lagi, imbang dalam uji coba tak bermakna banyak."
"Laga-laga uji coba adalah ujian penting bagi kami. Tentu saja kami turun mengincar kemenangan, tapi lawan kadang juga bisa menunjukkan pada kami kesulitan apa yang bakal menghadang nanti."
"Saya percaya hasil ini positif untuk jangka panjang, karena kami perlu perbaikan sebelum turun di Piala Eropa. Kami akan ke Prancis untuk menang. Untuk itu, kami jelas harus bermain jauh lebih baik daripada malam ini. Namun, saya yakin kami akan berkembang jadi lebih baik," tegas pemain Bologna tersebut. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Eropa 29 Maret 2016 14:49
-
Open Play 29 Maret 2016 13:25
-
Piala Eropa 29 Maret 2016 09:46
-
Piala Eropa 29 Maret 2016 09:44
-
Open Play 29 Maret 2016 09:03
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:01
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:40
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:38
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:35
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 07:32
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:27
BERITA LAINNYA
-
piala eropa 21 Maret 2025 06:22
-
piala eropa 21 Maret 2025 06:04
-
piala eropa 21 Maret 2025 06:01
-
piala eropa 21 Maret 2025 05:55
-
piala eropa 21 Maret 2025 05:52
-
piala eropa 21 Maret 2025 05:41
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...