
Bola.net - Cesc Fabregas dan Gerard Pique mendedikasikan trofi Euro yang baru saja mereka raih untuk keluarga Miki Roque. Baik Fabregas dan Pique tampil menjadi starter kala Spanyol menang 4-0 dari Italia di final Euro 2012, dini hari tadi.
Miki Roque meninggal di usia 23 tahun akibat serangan kanker. Di sela perayaan trofi Euro, Fabregas mengenang kematiannya Roque serta beberapa pemain sepak bola lainnya, seperti bek Sevilla Antonio Puerta, dan Kapten Espanyol, Dani Jarque, yang meninggal di saat aktif menjadi pemain.
"Saya menyimpan jersey pemain yang sudah pergi meninggalkan kami, tetapi akan selalu bersama dengan kami. Kami menghargai kehidupan, terutama saat ini, dan trofi ini untuk semua keluarga mereka. Saya harap mereka juga menikmati ini semua," ucap Fabregas kepada Telecinco.
Senada dengan Fabregas, Gerard Pique juga mendedikasikan trofi yang diraih skuad La Furia Roja dini hari tadi kepada keluarga Miki Roque. "Kami ingin mendedikasikan trofi ini kepada keluarga Miki Roque. Miki, kami semua bersamamu," ucap Pique seperti dikutip Telecinco.
Pique juga menambahkan jika tangguhnya lini belakang Spanyol menjadi alasan kuat timnya meraih kemenangan dari Italia. Meski bek Barca ini juga memuji performa tim secara keseluruhan.
"Semua pemain bermain baik dalam bertahan. Kami sangat tangguh di lini belakang, dan hal itu jelas sangat banyak membantu menciptakan kreativitas di lini depan," pungkas Pique. [initial]
PIALA EROPA - Persembahan Fabregas Untuk Spanyol (tel/mac)
Miki Roque meninggal di usia 23 tahun akibat serangan kanker. Di sela perayaan trofi Euro, Fabregas mengenang kematiannya Roque serta beberapa pemain sepak bola lainnya, seperti bek Sevilla Antonio Puerta, dan Kapten Espanyol, Dani Jarque, yang meninggal di saat aktif menjadi pemain.
"Saya menyimpan jersey pemain yang sudah pergi meninggalkan kami, tetapi akan selalu bersama dengan kami. Kami menghargai kehidupan, terutama saat ini, dan trofi ini untuk semua keluarga mereka. Saya harap mereka juga menikmati ini semua," ucap Fabregas kepada Telecinco.
Senada dengan Fabregas, Gerard Pique juga mendedikasikan trofi yang diraih skuad La Furia Roja dini hari tadi kepada keluarga Miki Roque. "Kami ingin mendedikasikan trofi ini kepada keluarga Miki Roque. Miki, kami semua bersamamu," ucap Pique seperti dikutip Telecinco.
Pique juga menambahkan jika tangguhnya lini belakang Spanyol menjadi alasan kuat timnya meraih kemenangan dari Italia. Meski bek Barca ini juga memuji performa tim secara keseluruhan.
"Semua pemain bermain baik dalam bertahan. Kami sangat tangguh di lini belakang, dan hal itu jelas sangat banyak membantu menciptakan kreativitas di lini depan," pungkas Pique. [initial]
PIALA EROPA - Persembahan Fabregas Untuk Spanyol (tel/mac)
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Eropa 1 Juli 2012 21:00
-
Piala Eropa 1 Juli 2012 20:00
-
Bolatainment 1 Juli 2012 19:30
-
Piala Eropa 1 Juli 2012 17:00
-
Piala Eropa 1 Juli 2012 15:35
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 21:16
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 21:00
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:48
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:40
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:28
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 20:18
BERITA LAINNYA
-
piala eropa 22 Maret 2025 12:01
-
piala eropa 22 Maret 2025 07:15
-
piala eropa 22 Maret 2025 05:11
-
piala eropa 22 Maret 2025 04:48
-
piala eropa 22 Maret 2025 04:41
-
piala eropa 21 Maret 2025 23:46
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...