
Bola.net - Pelatih timnas Prancis Didier Deschamps mengaku sangat senang bisa meraih kemenangan atas Portugal dalam laga persahabatan , Minggu (12/10) dini hari WIB. Bermain di Stade de France, Les Blues paksa Portugal menyerah dengan skor 2-1.
Deschamps mengakui bahwa tidak mudah untuk meraih kemenangan mengingat timnya banyak dihuni para pemain muda. Ia pun berharap kemenangan ini bisa menjadi modal berharga Prancis saat menjadi tuan rumah Euro 2016 mendatang.
"Kami memainkan pertandingan yang bagus. Saya suka dengan dinamika tim saya dan saya ingin tetap menjaga sikap positif ini," ucap Deschamps kepada Goal.
"Meskipun para pemain saya muda, mereka sudah lebih berpengalaman dan lebih siap untuk bermain di pertandingan semacam ini. Kami menghadapi tim Portugal yang hebat dan hasil ini sangat bagus bagi kami."
Dua gol kemenangan Prancis masing-masing dipersembahkan oleh Karim Benzema dan Paul Pogba. Eksekusi penalti Ricardo Quaresma berhasil memperkecil kedudukan untuk Portugal. (gl/ada)
Deschamps mengakui bahwa tidak mudah untuk meraih kemenangan mengingat timnya banyak dihuni para pemain muda. Ia pun berharap kemenangan ini bisa menjadi modal berharga Prancis saat menjadi tuan rumah Euro 2016 mendatang.
"Kami memainkan pertandingan yang bagus. Saya suka dengan dinamika tim saya dan saya ingin tetap menjaga sikap positif ini," ucap Deschamps kepada Goal.
"Meskipun para pemain saya muda, mereka sudah lebih berpengalaman dan lebih siap untuk bermain di pertandingan semacam ini. Kami menghadapi tim Portugal yang hebat dan hasil ini sangat bagus bagi kami."
Dua gol kemenangan Prancis masing-masing dipersembahkan oleh Karim Benzema dan Paul Pogba. Eksekusi penalti Ricardo Quaresma berhasil memperkecil kedudukan untuk Portugal. (gl/ada)
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Eropa 10 Oktober 2014 17:16
-
Piala Eropa 10 Oktober 2014 14:12
-
Liga Spanyol 10 Oktober 2014 10:24
-
Liga Spanyol 10 Oktober 2014 09:39
-
Piala Eropa 9 Oktober 2014 21:28
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:31
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:29
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:27
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:58
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 17:03
BERITA LAINNYA
-
piala eropa 22 Maret 2025 12:01
-
piala eropa 22 Maret 2025 07:15
-
piala eropa 22 Maret 2025 05:11
-
piala eropa 22 Maret 2025 04:48
-
piala eropa 22 Maret 2025 04:41
-
piala eropa 21 Maret 2025 23:46
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...