Del Piero Dukung Pogba Bersinar di EURO 2016

Del Piero Dukung Pogba Bersinar di EURO 2016
Paul Pogba dan Alessandro Del Piero (c) AFP
- EURO 2016 sudah di depan mata. Sejumlah pemain diprediksi bakal bersinar. Salah satunya adalah gelandang tuan rumah asal klub , yakni Paul Pogba.


Menurut eks pemain dan Juventus Alessandro Del Piero, Pogba bisa bisa jadi bintang di turnamen kali ini.


"Semua sudah tersedia di hadapannya," kata Del Piero kepada Gazzetta.


"Dia bermain di rumah sendiri. Dia punya pengalaman, tapi akan ada tekannya terhadapnya."


"Jika bisa memanfaatkan semua sisi positif yang ada, maka dia takkan mudah dihentikan," pungkasnya. (gaz/gia)