
Bola.net - Vicente del Bosque berkeras bahwa pemainnya amat berkomitmen untuk membela Spanyol, usai Sergio Ramos sempat mengkritik beberapa pemain yang absen dari tim nasional pekan ini.
Bek Real Madrid itu mempertanyakan komitmen Diego Costa dan Cesc Fabregas, yang memilih untuk absen membela La Roja, meski hanya mengalami cedera ringan.
"Tidak ada yang berusaha untuk menipu kami. Sergio sendiri pernah meninggalkan skuat usai ia mengalami cedera dan kami juga langsung menariknya dari lapangan jika ia mengalami masalah," tutur Del Bosque menurut laporan Sportsmole.
"Saya amat percaya dengan kata-kata pemain saya. Kami sudah menjalankan tim ini dengan baik dalam kurun waktu enam tahun, dengan cara yang seharusnya. Kasus Diego Costa istimewa. Cedera yang ia alami tidak bisa terus ditahan-tahan. Jika kami meragukan dirinya, maka ia akan ada di situasi yang buruk," pungkasnya.
Spanyol akan bermain melawan Belarusia malam ini. [initial]
(sm/rer)
Bek Real Madrid itu mempertanyakan komitmen Diego Costa dan Cesc Fabregas, yang memilih untuk absen membela La Roja, meski hanya mengalami cedera ringan.
"Tidak ada yang berusaha untuk menipu kami. Sergio sendiri pernah meninggalkan skuat usai ia mengalami cedera dan kami juga langsung menariknya dari lapangan jika ia mengalami masalah," tutur Del Bosque menurut laporan Sportsmole.
"Saya amat percaya dengan kata-kata pemain saya. Kami sudah menjalankan tim ini dengan baik dalam kurun waktu enam tahun, dengan cara yang seharusnya. Kasus Diego Costa istimewa. Cedera yang ia alami tidak bisa terus ditahan-tahan. Jika kami meragukan dirinya, maka ia akan ada di situasi yang buruk," pungkasnya.
Spanyol akan bermain melawan Belarusia malam ini. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Eropa 14 November 2014 20:15
-
Piala Eropa 14 November 2014 19:00
-
Piala Eropa 14 November 2014 14:17
-
Open Play 14 November 2014 13:36
-
Piala Eropa 14 November 2014 11:22
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 11:46
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 11:32
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 10:57
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 10:46
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 10:39
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 10:28
BERITA LAINNYA
-
piala eropa 23 Maret 2025 11:46
-
piala eropa 23 Maret 2025 11:32
-
piala eropa 23 Maret 2025 08:17
-
piala eropa 23 Maret 2025 08:15
-
piala eropa 23 Maret 2025 08:13
-
piala eropa 23 Maret 2025 08:11
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...