
Bola.net - Pelaksana tugas (Plt) Sekretaris Jenderal (Sekjen) PSSI, Yunus Nusi memberikan update terkait kesiapan Indonesia menuju Piala Dunia U-20 2021. Diakuinya, persiapan jadi terganggu lantaran virus corona.
Gara-gara virus mematikan tersebut, pembangunan infrastruktur dan renovasi stadion jadi terhambat. Oleh sebab itu, Yunus berharap virus corona bisa segera lenyap agar pembangunan bisa segera dimulai.
Sejatinya dalam timeline persiapan sebagai tuan rumah, pembangunan sudah harus dimulai pada April. Tapi, hal itu tak kunjung terjadi hingga hari ini, Kamis (23/4/2020).
Advertisement
"Saat ini persiapan fisik untuk venue Piala Dunia U-20 2021 dihentikan karena pandemi virus corona. Namun proses administrasi tetap berlanjut. Sesuai imbauan dan arahan dari ketum untuk mengikuti protokoler pemerintah, karena kesehatan dan keselamatan menjadi tujuan utama saat ini," ujar Yunus.
"Kami berharap pandemi virus corona ini cepat berlalu dan aktivitas dapat berlangsung normal kembali," katanya menambahkan.
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters.
Harapan PSSI
Yunus pun berdoa agar Piala Dunia U-20 2021 tetap berjalan sesuai rencana. Terlebih, PSSI sudah menginspeksi semua stadion yang jadi kandidat tuan rumah.
"Kami berharap Piala Dunia U-20 2021 tetap berlanjut sesuai jadwal yang ada," tutur Yunus.
"Ketum PSSI terus melakukan persiapan, komunikasi dengan FIFA serta pemerintah, dan bulan Februari-Maret lalu sudah meninjau seluruh calon venue Piala Dunia U-20 2021," imbuhnya.
(Bola.net/Fitri Apriani)
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 21 April 2020 23:11
Ferry Paulus Komentari Penunjukan Yunus Nusi sebagai Plt Sekjen PSSI
-
Bola Indonesia 21 April 2020 22:04
-
Tim Nasional 21 April 2020 11:08
Indra Sjafri: Petugas Medis Adalah Pahlawan, Lebih dari Pelatih Timnas
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:41
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:32
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 05:30
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 05:29
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 05:24
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:12
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:41
-
piala dunia 20 Maret 2025 18:35
-
piala dunia 20 Maret 2025 14:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 10:45
-
piala dunia 19 Maret 2025 16:45
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...