
- Arsene Wenger mengungkapkan bahwa dirinya beberapa kali menolak kesempatan untuk menangani tim nasional negaranya, Prancis.
Wenger menjadi manajer raksasa Premier League, Arsenal dalam 22 tahun terakhir sebelum memutuskan untuk mengundurkan diri pada akhir musim lalu.
Prestasi impresif yang Wenger catatkan di Inggris membuatnya sempat mendapat kesempatan untuk menjadi pelatih Prancis. Namun ia memilih untuk tak menerimanya. (rtl/pra)
1 dari 3 halaman
Tawaran Les Bleus
"Ya, saya beberapa kali memiliki kesempatan untuk menjadi pelatih Prancis. Saya tak yakin apakah itu sebelum era [Raymond] Domenech atau sesudahnya," ungkap Wenger dalam wawancara dengan RTL.
"Mungkin keduanya, saya selalu lebih tertarik untuk pada manajemen yang bekerja dari hari ke hari. Saya menganggapnya lebih memacu semangat saya," lanjutnya.
2 dari 3 halaman
Pertimbangkan Latih Timnas
"Itu adalah pertanyaan yang saya tanyakan pada diri saya sendiri, apakah saya harus menjadi pelatih tim nasional," tutur Wenger.
"Pelatih tim nasional bertugas dalam 10 laga per tahun. Sedangkan di klub, Anda bertugas sebanyak 60 laga. Candu saya adalah laga selanjutnya, jadi..." katanya.
3 dari 3 halaman
Video Menarik
[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 13 Juli 2018 11:20
Unai Emery Tak Berniat Minta Saran Wenger Soal Latih Arsenal
-
Piala Dunia 10 Juli 2018 17:35
-
Liga Inggris 4 Juli 2018 15:21
-
Piala Dunia 27 Juni 2018 21:38
-
Piala Dunia 26 Juni 2018 14:30
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 23:54
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 23:49
-
Liga Champions 20 Maret 2025 23:44
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 23:40
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 23:00
-
Asia 20 Maret 2025 22:49
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:41
-
piala dunia 20 Maret 2025 18:35
-
piala dunia 20 Maret 2025 14:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 10:45
-
piala dunia 19 Maret 2025 16:45
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...