Bola.net - Berlatih finishing atau ketajaman menyelesaikan peluang menjadi menu latihan Timnas Indonesia U-17 di Jerman jelang Piala Dunia U-17 2023. Ayo intip video latihan Timnas U-17 di Jerman.
Latihan penyelesaian akhir di sepertiga lapangan memang menjadi faktor terpenting dalam dunia sepak bola. Tak hanya selalu tentang seorang striker, pemain berposisi lain pun harus memiliki dasar latihan ini.
Mengambil keputusan ketika sudah memasuki daerah gawang lawan memang sangatlah krusial. Terlebih bagi seorang striker yang notabenenya memiliki tugas untuk mencetak gol.
Advertisement
Seperti yang dilakukan oleh Garuda Muda saat sesi latihan di Jerman hari ini. Mereka semua menjalani latihan soal finishing yang diberikan oleh pelatih.
Pada menu latihan kali ini, beberapa faktor menjadi penentu sang pemain mampu menerapkan hasil latihan di dalam pertandingan. Latihan ini juga bermanfaat bagi pemain untuk mengambil keputusan secara cepat, melatih akurasi tendangan, kekuatan tendangan.
Seperti apa suasana latihan Timnas Indonesia U-17 saat di Jerman? Berikut ini video untuk berita selengkapnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Dunia 25 September 2023 18:59
Update TC di Jerman: Timnas Indonesia U-17 Pertajam Penyelesaian Akhir
-
Piala Dunia 25 September 2023 13:15
Data dan Fakta Grup B Piala Dunia U-17 2023: Spanyol Paling Mentereng, Mali Kuda Hitam
-
Piala Dunia 23 September 2023 13:28
-
Piala Dunia 22 September 2023 17:14
Senangnya Arkhan Kaka Jalan-jalan ke Markas Borussia Monchengladbach
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 21 Maret 2025 23:59
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:32
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:03
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:41
-
piala dunia 20 Maret 2025 14:54
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...