
Bola.net - - Bos , Giampiero Ventura, mengatakan bahwa Mario Balotelli tak masuk skuat timnas karena alasan non-sepakbola, dan masa depan sang striker di tim nasional ada di tangannya sendiri.
Balotelli kali terakhir membela Italia di Piala Dunia 2014, meski ia menunjukkan performa impresif di musim 16/17 dengan mencetak 17 gol untuk di Ligue 1.
Berbicara menjelang laga uji coba melawan Uruguay, Ventura mengatakan bahwa pria yang pernah membela timnas 33 kali, yang belakangan dikaitkan dengan Borussia Dortmund, masih harus bekerja lebih keras lagi.
Jordy Gasper dibayangi Balotelli.
"Bukan soal masalah kualitas teknik, namun masalah lainnya," tutur sang manajer di Goal International.
"Saya tak pernah melatihnya, dan ketika saya bertemu dengannya saya bilang apa masalah yang ia punya, dengan sejelas-jelasnya."
"Saya coba membuatnya mengerti jalan seperti apa yang harus ia lalui untuk kembali menjadi pemain besar di tim nasional. Dia tak bisa kembali sebagai pemain biasa. Ini adalah tahunnya Piala Dunia dan dia harus membuat pilihan."
Advertisement
Berita Terkait
-
Open Play 6 Juni 2017 14:31
-
Liga Italia 6 Juni 2017 10:06
-
Piala Dunia 5 Juni 2017 14:25
-
Piala Dunia 5 Juni 2017 13:45
-
Piala Dunia 5 Juni 2017 11:46
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 21 Maret 2025 23:59
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:32
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:03
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:41
-
piala dunia 20 Maret 2025 14:54
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...