
Bola.net - Pelatih anyar Manchester United, Louis van Gaal menegaskan bahwa United harus meniru apa yang dilakukan Belanda di Piala Dunia untuk sukses di Premier League musim depan.
Tak diunggulkan akan melangkah jauh di Brasil, Oranje justru mengejutkan dengan meraih tempat ketiga setelah mengalahkan tuan rumah Brasil.
Dan kesuksesan Belanda tersebut disebut Van Gaal juga harus menginspirasi United untuk melakukan hal yang sama untuk sukses.
"Saya berharap tim baru saya di Manchester akan menjadi seperti ini (Belanda). Kami menetapkan tujuan dan percaya pada tujuan itu. Kami ingin tempat pertama dan kami benar-benar sangat dekat. Hanya penalti yang menghentikan kami," ujar Van Gaal.
"Sekarang, hal pertama yang harus kami lakukan di United adalah sama. Semua harus mulai bersuara dengan hymne yang sama. Kemudian kami akan melihat apakah kami melakukan itu, bila iya makan itu akan berakhir bagus," ujarnya. (espn/dzi)
Tak diunggulkan akan melangkah jauh di Brasil, Oranje justru mengejutkan dengan meraih tempat ketiga setelah mengalahkan tuan rumah Brasil.
Dan kesuksesan Belanda tersebut disebut Van Gaal juga harus menginspirasi United untuk melakukan hal yang sama untuk sukses.
"Saya berharap tim baru saya di Manchester akan menjadi seperti ini (Belanda). Kami menetapkan tujuan dan percaya pada tujuan itu. Kami ingin tempat pertama dan kami benar-benar sangat dekat. Hanya penalti yang menghentikan kami," ujar Van Gaal.
"Sekarang, hal pertama yang harus kami lakukan di United adalah sama. Semua harus mulai bersuara dengan hymne yang sama. Kemudian kami akan melihat apakah kami melakukan itu, bila iya makan itu akan berakhir bagus," ujarnya. (espn/dzi)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 13 Juli 2014 21:34
-
Liga Inggris 13 Juli 2014 21:10
-
Liga Inggris 13 Juli 2014 19:17
-
Liga Italia 13 Juli 2014 16:05
-
Liga Champions 13 Juli 2014 12:04
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 09:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:58
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:32
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:03
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:41
-
piala dunia 20 Maret 2025 14:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 10:45
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...