
Van Gaal sempat membawa Belanda finish di peringkat tiga Piala Dunia 2014, namun menurut Van Bommel sepakbola di negaranya sudah banyak mengalami penurunan.
"Saya kira pertandingan antara Prancis dan Belanda di Maret 2014 menjadi titik balik. Biasanya, Van Gaal memainkan formasi 4-3-3, namun ia menggunakan 3-5-2. Dengan formasi ini tim masuk semifinal Piala Dunia, namun itu dengan 4-3-3, Belanda sebelumnya memenangkan banyak hal," tutur Van Bommel menurut ESPN.
"Kita sekarang terlalu bergantung pada Robben. Di Brasil, ia yang menghantar kita ke semifinal, karena ia tengah dalam performa terbaiknya. Namun terlalu tergantung satu pemain tidak pernah bagus."
"Belanda terlalu romantis. Mereka memilih bermain indah untuk menang. Robben dan Sneijder tengah mendekati akhir karir mereka. Van Persie, Huntelaar, dan Nigel de Jong tidak lagi masuk timnas. Namun ada jarak besar antar pemain muda dan senior. Kita tengah memasuki era krisis." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Eropa Lain 5 Oktober 2016 15:51
-
Liga Champions 29 September 2016 09:00
-
Open Play 22 September 2016 11:20
-
Bolatainment 24 Agustus 2016 13:47
-
Piala Dunia 19 Juli 2016 23:32
Meski Rawan Cedera, Robben Masih Semangat Bela Timnas Belanda
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 21 Maret 2025 23:59
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:32
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:03
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:41
-
piala dunia 20 Maret 2025 14:54
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...