
Bola.net - - Sebelum ini, Uruguay sempat mengajukan permohonan Rusia untuk melakukan pertandingan persahabatan. Namun federasi sepakbola Rusia tidak bisa mengabulkannya.
Setelah drawing putaran utama Piala Dunia 2018, keinginan Uruguay itu akhirnya kesampaian. Pasalnya, hasil undian menempatkan Uruguay satu grup dengan sang tuan rumah.
Selain Rusia dan Uruguay, grup mereka (Grup A) juga dihuni oleh Mesir dan Arab Saubi.
"Saya tak bisa bilang apakah saya senang dengan hasil undian ini atau tidak. Seperti itulah komposisinya," kata pelatih Rusia Stanislav Cherchesov seperti dikutip Marca.
"Emosi saya sebelum maupun setelah drawing tetap sama."
"Saya tersenyum ketika kami mendapatkan Uruguay, karena mereka meminta friendly lawan kami namun kami tidak bisa menyetujuinya. Mereka mengejar kami, dan akhirnya mendapatkan kami."
Pada laga pertama, 14 Juni 2018, Rusia akan melawan Arab Saudi di Luzhniki Stadium, Moskow. Sehari setelahnya, Uruguay akan berhadapan dengan Mesir.
Pada laga kedua, Rusia melawan Mesir, sedangkan Uruguay melawan Arab Saudi. Rusia dan Uruguay baru akan bertemu di laga terakhir Grup A.
Advertisement
Berita Terkait
-
Open Play 15 November 2017 03:57
-
Editorial 14 November 2017 13:40
-
Bolatainment 13 November 2017 18:07
-
Piala Dunia 12 November 2017 17:05
-
Amerika Latin 12 November 2017 15:40
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 21:07
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 21:05
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 20:48
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 20:28
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 20:20
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 20:03
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:41
-
piala dunia 20 Maret 2025 18:35
-
piala dunia 20 Maret 2025 14:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 10:45
-
piala dunia 19 Maret 2025 16:45
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...