
Bola.net - Perjalanan tim nasional Brasil ke Miami, Amerika Serikat, ternyata dimanfaatkan Neymar untuk bertemu beberapa sosok idolanya. Memang, akhir pekan ini Brasil bakal meladeni perlawanan Honduras di laga ujicoba yang bakal dihelat di Sunlife Stadium.
Neymar pun mengaku amat gembira bisa menyempatkan diri bertemu dengan David Beckham dan pebasket LeBron James.
"Saya menikmati suasana kota Miami, semuanya sangat indah. Pertemuan dengan Beckham terasa cukup emosional," tutur Neymar menurut laporan yang dilansir oleh Fox Sports.
"Saya juga amat senang bisa bertemu dengan LeBron James, yang merupakan seorang idola. Saya menyempatkan diri untuk melihat pertandingan basket dan amat gembira layaknya anak kecil. Bagi saya, itu yang terbaik," tutupnya.
Beckham sendiri sempat dikabarkan akan mendirikan satu klub MLS miliknya di Miami. [initial]
(fox/rer)
Neymar pun mengaku amat gembira bisa menyempatkan diri bertemu dengan David Beckham dan pebasket LeBron James.
"Saya menikmati suasana kota Miami, semuanya sangat indah. Pertemuan dengan Beckham terasa cukup emosional," tutur Neymar menurut laporan yang dilansir oleh Fox Sports.
"Saya juga amat senang bisa bertemu dengan LeBron James, yang merupakan seorang idola. Saya menyempatkan diri untuk melihat pertandingan basket dan amat gembira layaknya anak kecil. Bagi saya, itu yang terbaik," tutupnya.
Beckham sendiri sempat dikabarkan akan mendirikan satu klub MLS miliknya di Miami. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 14 November 2013 21:18
-
Liga Spanyol 14 November 2013 19:59
-
Liga Spanyol 14 November 2013 19:24
-
Liga Champions 14 November 2013 18:14
-
Editorial 14 November 2013 18:00
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 20:59
-
Bulu Tangkis 23 Maret 2025 20:29
-
Bulu Tangkis 23 Maret 2025 20:16
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 19:58
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 19:43
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 19:33
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 23 Maret 2025 08:00
-
piala dunia 23 Maret 2025 06:00
-
piala dunia 23 Maret 2025 04:56
-
piala dunia 23 Maret 2025 03:45
-
piala dunia 23 Maret 2025 03:15
-
piala dunia 22 Maret 2025 21:16
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...